SuaraSumut.id - Pasien RSUD Sultan Iskandar Muda Nagan Raya Aceh, terpaksa menebus obat mandiri di apotek stok obat kosong sejak sepekan terakhir.
"Tentang ketersediaan obat di rumah sakit, diakui membang betul ada," kata Direktur RSUD SUlatan Iskandar Muda Nagan Raya Aceh, dr Hj Cut Yuliza Sutifa, melansir Antara, Rabu (6/10/2021).
Berdasarkan hasil pengecekan dan keterangan Kepala Intansi Farmasi RSUD Sultan Iskandar Muda Nagan Raya, ada kekosongan sejumlah stok obat-obatan untuk kebutuhan pasien.
Namun demikian, dirinya tidak merinci obat apa saja kosong. Sebagai solusi, pihaknya sudah melakukan penanganan dengan cara memesan obat-obatan sesuai dengan kebutuhan.
"Saat ini, obat-obatan tersebut sedang dalam proses pengiriman ke Nagan Raya Aceh," katanya.
Biasanya dalam kondisi tersebut banyak rumah sakit di Tanah Air menjalin kerjasama dengan beberapa apotek, untuk mengatasi hal emergency (darurat) di masa pandemi Covid-19.
Kerjasama dengan pihak ketiga tersebut, kata dia, sifatnya hanya kondisional dalam keadaan tertentu, serta tidak membebani pasien dalam memperoleh obat-obatan.
"Kita berharap dua pekan ke depan kondisi normal kembali," tukasnya.
Baca Juga: 6 Pesona Anupam Tripathi Pemeran Ali di Squid Game, Bergelar Master di Bidang Akting
Berita Terkait
-
Molnupiravir Diklaim Sebagai Obat Covid-19, Satgas Angkat Bicara
-
Molnupiravir Diklaim Ampuh Sebagai Obat Virus Corona, Begini Tanggapan Satgas Covid-19
-
Pemerintah Indonesia Kaji Molnupiravir untuk Alternatif Obat Covid-19
-
Obat Antivirus Covid-19 Molnupiravir Semakin Populer, Australia Pesan 300.000 Dosis
-
Selain Vaksin, Australia akan Gunakan Pil Molnupiravir Jadi Obat Anti Virus Corona
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat