SuaraSumut.id - Seorang driver ojek online (ojol) ditemukan tewas di Jalan Ringroad, Kecamatan Medan Selayang, Kamis (7/10/2021).
Korban yang diketahui bernama Zainal Abidin Silitonga ditemukan dengan luka di tubuhnya. Zainal diduga menjadi korban begal.
Kerabat korban, Heri mengatakan, korban ditemukan sekitar pukul 02.00 WIB dan mengeluarkan banyak darah.
Saat itu, kata Heri, aplikasi korban sudah tidak aktif. Dirinya menduga Zainal menjadi korban begal karena motor, uang, dan ponselnya tidak ditemukan.
"Korban mengalami luka di bagian wajah dan tubuhnya akibat tusukan senjata tajam," katanya, melansir kabarmedan.com.
Kanit Reskrim Polsek Sunggal, Iptu Budiman Simanjuntak saat dikonfirmasi belum bisa menjawab karena sedang ada kegiatan.
"Bentar ya," katanya.
Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Kompol Rafles Langgak Putra Marpaung mengatakan, masih melakukan penyelidikan.
"Korban sempat dirawat di RS Bhayangkara Medan. “Korban dinyatakan meninggal dunia oleh dokter," tukasnya.
Baca Juga: Finish! Konflik Antara Persis Solo dengan Jebolan Indonesian Idol Resmi Berakhir
Berita Terkait
-
Kurir Lazada Berdarah-darah, Kena Bacok Begal di Jababeka
-
Kasus Begal Payudara di Padang, Polisi Turun Tangan Buru Pelaku
-
Resahkan Warga Padang, Polisi Buru Pelaku Begal Payudara
-
Dua Kasus Begal Terjadi Dalam Seminggu, Polres Sleman Berikan Imbauan Ini
-
Pelaku Begal Pengendara yang Menuju ke Gereja Disergap di Temanggung Saat Makan Bakso
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat