SuaraSumut.id - Seorang driver ojek online (ojol) ditemukan tewas di Jalan Ringroad, Kecamatan Medan Selayang, Kamis (7/10/2021).
Korban yang diketahui bernama Zainal Abidin Silitonga ditemukan dengan luka di tubuhnya. Zainal diduga menjadi korban begal.
Kerabat korban, Heri mengatakan, korban ditemukan sekitar pukul 02.00 WIB dan mengeluarkan banyak darah.
Saat itu, kata Heri, aplikasi korban sudah tidak aktif. Dirinya menduga Zainal menjadi korban begal karena motor, uang, dan ponselnya tidak ditemukan.
"Korban mengalami luka di bagian wajah dan tubuhnya akibat tusukan senjata tajam," katanya, melansir kabarmedan.com.
Kanit Reskrim Polsek Sunggal, Iptu Budiman Simanjuntak saat dikonfirmasi belum bisa menjawab karena sedang ada kegiatan.
"Bentar ya," katanya.
Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Kompol Rafles Langgak Putra Marpaung mengatakan, masih melakukan penyelidikan.
"Korban sempat dirawat di RS Bhayangkara Medan. “Korban dinyatakan meninggal dunia oleh dokter," tukasnya.
Baca Juga: Finish! Konflik Antara Persis Solo dengan Jebolan Indonesian Idol Resmi Berakhir
Berita Terkait
-
Kurir Lazada Berdarah-darah, Kena Bacok Begal di Jababeka
-
Kasus Begal Payudara di Padang, Polisi Turun Tangan Buru Pelaku
-
Resahkan Warga Padang, Polisi Buru Pelaku Begal Payudara
-
Dua Kasus Begal Terjadi Dalam Seminggu, Polres Sleman Berikan Imbauan Ini
-
Pelaku Begal Pengendara yang Menuju ke Gereja Disergap di Temanggung Saat Makan Bakso
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati