SuaraSumut.id - Sebanyak 7 orang nelayan asal Langkat dilaporkan hilang di kawasan perairan Belawan di Kecamatan Belawan, Kota Medan, Sumatera Utara (Sumut). Lima orang dinyatakan selamat dan dua lainnya hilang.
Hal itu dinyatakan Kasat Pol Airud Res Langkat Iptu Heru Ediyanto. Menurutnya, kasus tenggelamnya satu unit sampan alat tangkap jaring gembung di Bouy 9 Ringkai Alur kapal Belawan pada Kamis (7/10/2021) malam.
Dua nelayan yang dikabarkan hilang itu bernama Taufik Hidayat (36) dan Edi Amin (47). Mereka merupakan ABK yang sama-sama tercatat sebagai warga Dusun IV Desa Perlis, Kecamatan Brandan Barat.
Sedangkan yang selamat yaitu Syahrul (50), Irfan (25), Randa (25), merupakan warga Dusun IV Desa Perlis, Mahyunan (42) warga Dusun I Desa Perlis dan Ibnu (43) warga Dusun VIII Desa Perlis.
Baca Juga: Sepak Bola PON Papua: Aceh Bungkam Sumatera Utara 2-1
"Peristiwanya saat mereka berlayar mengggunakan boat jaring gembung dari gudang Haris Bagan Belawan yang di nahkodai oleh Syahrul (50) menuju laut guna mencari ikan," katanya, Jumat (8/10/2021).
Setibanya di Bouy 9 Ringkai Belawan, cuaca buruk dan boat tersebut dihantam ombak hingga karam.
Lalu, pukul 17.30 WIB, datanglah boat jaring gembung lainnya yang di nahkodai Yulip membantu dan menolong boat yang karam tersebut, dan di temukan lima orang selamat dan dua orang lagi tidak ditemukan pada saat itu.
Pihaknya kini telah melakukan koordinasi dengan Dit Polairud Polda Sumut, juga melakukan koordinasi dengan Basarnas Sumut. (Sumber: ANTARA)
Baca Juga: Pedagang Wanita Dianiaya Preman di Deli Serdang Malah Jadi Tersangka
Berita Terkait
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Berapa UMP Sumatera Utara 2025? Berikut Simulasi Hitungannya
-
Viral Ayah di Padangsidimpuan Minta Bantuan Prabowo, Anaknya Jadi Tersangka Gegara Terima Video Asusila
-
5 Lowongan Kerja Pabrik Medan Terbaru: Cek Posisi dan Kualifikasinya!
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Potret Nadia Raysa Mantan Marselino Ferdinan: IG-nya Diserbu Penggemar Usai Menang Lawan Arab
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
Terkini
-
Kawanan Bersenpi yang Culik Remaja Wanita di Labura Ternyata Satu Keluarga
-
Viral Remaja Wanita Diculik Kawanan Bersenpi di Labura Sumut, Minta Tebusan Rp 400 Juta, 3 Pelaku Ditangkap
-
Lari ke Aceh, Pelaku yang Buang Mayat Wanita dalam Tas di Karo Ditangkap
-
Polres Labusel Launching Gugus Tugas Ketahanan Pangan
-
Seniman Luncurkan NFT Bobby Nasution, Bangkitkan Seni Digital Sumatera Utara