SuaraSumut.id - Pemerintah Indonesia akan memperluas daerah-daerah destinasi wisata yang dapat dikunjungi para turis asing jika penanggulangan kasus Covid-19 terus ditangani dengan baik.
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengatakan, pemerintah telah membuka Bali dan Kepulauan Riau (Kepri) untuk dapat dikunjungi turis asing sejak 14 Oktober lalu. Kesempatan itu juga akan didapatkan oleh daerah-daerah lain di Indonesia.
"Kami akan terus evaluasi. Dan jika keadaan ini terus bisa terkendali, kita tidak menutup kemungkinan untuk menambah jumlah destinasi yang akan diujicobakan," katanya, melansir Antara, Selasa (19/10/2021).
Sandiga mengatakan, kasus Covid-19 di Indonesia memang menunjukkan penurunan drastis sejak beberapa pekan terakhir. Namun demikian, pemerintah tetap meminta masyarakat disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan.
Baca Juga: Ditemukan Botol Miras, Ini Kronologi Kecelakaan Mobil Ford Penabrak Truk di Samarinda
Sandiaga mengingatkan pemerintah daerah terkait ancaman gelombang ketiga lonjakan kasus Covid-19 yang diperkirakan akan terjadi pada Desember 2021.
"Ini harus kita lakukan langkah-langkah antisipasi. Jangan sampai kita nanti terulang seperti Juli dan Agustus lalu. Mari sama-sama kita jaga protokol kesehatan, kepatuhan kita, kedisiplinan kita dan tingkatkan vaksinasi di Aceh," katanya.
Berita Terkait
-
10 Surga Tersembunyi di Lombok, Wisata Lombok yang Lagi Hits
-
Tugu Keris Siginjai, Destinasi Wisata Ikonik di Tengah Kota Jambi
-
Ngaol, Surga Alami di Tengah Perbukitan Merangin Jambi
-
Jadi Pilihan Wisata Religi, Di Mana Lokasi Makam Sunan Gunung Jati?
-
Candi Muaro Jambi: Pesona Sejarah yang Kian Memukau Pasca Revitalisasi
Terpopuler
- Viral Maling Motor Beri Tips Agar Honda BeAT dan Vario Tak Dimaling
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
- Respons Geni Faruk Terima Hadiah dari Dua Menantu Beda 180 Derajat, Aurel Hermansyah Dikasihani
- Timnas Indonesia Ditinggal Pemain Naturalisasi Jelang Lawan Arab Saudi, Siapa Saja?
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
Pilihan
-
Perbandingan Harga Pasaran Marselino Ferdinan vs Ole Romeny, Marceng Seharga 1 Tesla Cybertruck, Ole Bisa Beli 5
-
Selain Marselino Ferdinan, Ini 3 Selebrasi Ikonik Pemain Indonesia: Gaya Suster Ngesot
-
Evaluasi Negatif, Kereta Tanpa Rel di IKN Dihentikan
-
Bikin Iri! Gaji dan Tunjangan Lulusan D3 dan D4 STAN Tembus Jutaan Rupiah?
-
Mendag Ancam Distributor Minyak Goreng MinyaKita yang Jual di Atas HET
Terkini
-
Musnahkan 201,68 Kg Sabu, Kapolda Sumut Ingatkan Personel Jangan Terlibat Narkoba: Ada Konsekuensinya!
-
Telkomsel Terus Hadirkan Jaringan Terdepan dan Berkualitas di Pulau Nias
-
Pemuda Anggap Birma-Erwin Tumbuhkan Pembangunan di Humbahas
-
94 Pemain Judi di Aceh Ditangkap, Terancam Hukuman Cambuk
-
3.811 Jiwa di Aceh Barat Terdampak Banjir