SuaraSumut.id - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan mutasi terhadap jajarannya. Mutasi tertera dalam surat telegram nomor ST/2280/X/KEP2021 yang ditandatangani Asisten SDM Polri Irjen Wahyu Widada pada 31 Oktober.
Kapolres Labuhanbatu AKBP Deni Kurniawan dimutasi menjadi Pamen Polda Sumut dalam rangka evaluasi jabatan.
Jabatan Kapolres Labuhanbatu digantikan AKBP Anhar Arlia Rangkuti yang sebelumnya menjabat Kasubdit III Ditreskrimum Polda Sumut.
Kapolres Tebing Tinggi AKBP Agus dimutasi sebagai Pamen Polda Sumut dalam rangka evaluasi jabatan.
Jabatan Kapolres Tebing Tinggi akan diisi AKBP Mochamad Kunto Wibisono yang sebelumnya menjabat Karoops Polres Metro Jakarta Barat (Jakbar).
Diketahui, AKBP Agus dimutasi merupakan buntut dari video kasus diduga istrinya memamerkan uang di media sosial.
"Saya hari ini sudah mengambil langkah menindaklanjuti perintah bapak kapolri. Hari ini sebagai tanggung jawab suaminya, Kapolres saya tarik ke Polda dalam rangka evaluasi," kata Kapolda Sumut Irjen Pol RZ Panca Simanjuntak, Senin (1/11/2021) malam.
Panca mengatakan, langkah itu sebagai peringatan kepada anggota Polri lainnya untuk tidak menampilkan gambar yang menimbulkan persepsi orang lain.
"Ini konsekuensi kepada anggota Polri. Oleh sebab itu, saya tegaskan bagi siapa yang melakukan pelanggaran akan menerima sanksi sesuai kesalahan," katanya.
Baca Juga: 6 Penampakan Artis Istri Pejabat Tanpa Makeup, Tetep Menawan
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat