SuaraSumut.id - Kejari Binjai menetapkan tiga orang menjadi tersangka dugaan korupsi pengadaan CCTV di Dinas Perhubungan (Dishub), Kota Binjai, Sumatera Utara.
Ketiga tersangka adalah SY selaku Kepala Dinas (Kadis) Perhubungan, CSA Direktur Tunas Asli Mulia dan JP selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK).
Kasi Intel Kejari Binjai, M. Harris mengatakan, proyek pengadaan terdiri dari empat kegiatan dengan pagu anggaran mencapai Rp 776.941.000 pada tahun 2019.
Dalam pengerjaannya terjadi indikasi mark up. Setelah dilakukan audit oleh BPK Sumut ditemukan kerugian negara mencapai Rp 388.978.739.
Baca Juga: Menolak Tua Hingga Peremajaan Kulit, Ini 5 Manfaat Lemon untuk Wajah
"Untuk tersangka JP masih menjadi DPO. Nanti berkasnya tetap kita limpahkan ke PN Tipikor Medan dengan sidang in absensia atau persidangan tanpa terdakwa," katanya, melansir digtara.com--jaringan suara.com, Jumat (19/11/2021).
Terkait dua tersangka SY dan CSA dalam waktu dekat akan dipanggil untuk dimintai keterangan sebagai tersangka.
"Pemberitahuan penetapan tersangka keduanya sudah kita layangkan ke pihak keluarga," tukasnya.
Berita Terkait
-
Drama Impor Gula Tom Lembong: Dari Perintah Jokowi Hingga Isu Politisasi
-
Eks Ketua MK Bela Tom Lembong: Tidak Ada yang Salah dari Sisi Prosedur
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Kasus Timah, Transaksi Bisnis BUMN Rentan Disalahartikan sebagai Korupsi
-
Heboh! Ahli Pertambangan Bantah Kerugian Lingkungan Bisa Dipidana
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Amankan Pilkada Serentak 27 November di Sumut, 12 Ribu Polisi Dikerahkan
-
Bobby Nasution-Surya Kampanye Akbar, Ajak Pendukung Datang ke TPS-Coblos Nomor 1
-
Kampanye Akbar Bobby-Surya, Gelorakan Semangat Bersama Membangun Sumut
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan