SuaraSumut.id - Maybelline New York merilis produk "Superstay Zodiac Collection" yang terinspirasi dari 12 rasi bintang yang penuh cerita.
Koleksi baru ini mengemas 12 pilihan warna favorit sesuai untuk kepribadian masing-masing zodiak.
Berikut adalah 12 pilihan warna lipstik berdasarkan zodiak Anda:
Libra-The Ruler
Inspirasi riasan yang tepat adalah warna lembut, pinky romantic dan feminin yang cocok dengan kepribadian Anda. Coba pakai pemulas mata dengan warna feminin dan berikan highlight rose gold dibagian sudut dalam dan di bawah tulang alis untuk menegaskan struktur wajah.
Scorpio-The Believer
Untuk inspirasi riasan coba pakai warna misterius dengan sentuhan glitter di mata, eyeliner tebal dengan ujung lancip dan maskara dramatis serta alis tebal. Padukan dengan highlight gold highlight dan perona wajah dengan warna lembut.
Cancer-The Lover
Cancer yang perhatian dengan jiwa penolong tinggi cocok dengan tampilan makeup yang shimmery dengan lipstik warna pink.
Baca Juga: Ikuti Langkah Berikut! Ini Cara Membuat Email Baru dengan Mudah di Gmail
Leo-The Pioneer
Lipstik merah menyala yang berani padukan dengan riasan glamor dan menunjukkan kepercayaan diri lewat alis natural, lipatan mata dengan eyeshadow shimmery, metalic dan glitter serta dewy complexion.
Virgo-The Seductress
Lipstik warna simpel padukan dengan riasa yang menonjolkan kepolosan dan kemurnian. Pakai eyeshadow dengan warna earth-tone. Pilih tampilan dewy di wajah dengan sedikit perona untuk menonjolkan tulang pipi untuk melengkapi bibir yang sudah dipulas.
Sagitarius-The Founder
Lipstik yang dipakai tak cuma di bibir, bisa untuk perona pipi hingga pemulas mata. Jangan ragu untuk menonjolkan sisi petualang dan kepercayaan diri seorang Sagitarius lewat tampilan mata intens, seperti smokey eye.
Berita Terkait
-
Makin Ngeri! Hypefast Jalin Kerja Sama Bareng Brand Kecantikan Cosmax Indonesia
-
4 Putri Disney yang Mendobrak Standar Kecantikan Umum, Antimainstream!
-
Lipstik Mana yang Digunakan Bibir Beracun? Tebak Lewat Tes Kepribadian Ini Yuk!
-
Tes Kepribadian: Intip Karakter Perempuan dari Warna Lipstik yang Sering Dipakai
-
Belanja Online Dapat Lipstik Merek Maybelling, Warganet: Mau Debus
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja