SuaraSumut.id - Ntah apa yang ada dipikiran RS (28), warga Kecamatan Samudera, Kabupaten Aceh Utara. Ia disebut menganiaya orangtuanya karena tidak diberikan uang untuk membeli sabu.
Penganiayaan terjadi pada Sabtu (27/11/2021). Saat itu, RS meminta uang kepada ibunya. Lantaran sang ibu tidak memiliki uang, RS lalu memaki dan mengamuk kepada wanita yang melahirkannya.
Saat bersamaan ayahnya datang dan memarahi RS. Pelaku yang tidak terima lalu menganiaya ayahnya.
"Korban mengalami luka lecet dan lebam di bagian dahi dan dada," kata Kapolsek Samudera Iptu Safruddin, melansir Antara, Senin (29/11/2021)
"Diduga pelaku sedang sakau saat melakukan aksinya," ujarnya.
Peristiwa itu dilaporkan ke polisi. Petugas yang mendapat laporan mendatangi rumah korban dan membawanya ke Puskesmas guna mendapatkan perawatan.
"Usai menganiaya orangtuanya, pelaku melarikan diri. Saat ini kami masih mengejar," tukasnya.
Berita Terkait
-
Kemensos RI Dampingi Siswi SD Korban Rudapaksa dan Penganiayaan di Kota Malang
-
Kondisi Bocah Malang Korban Rudapaksa dan Penganiayaan yang Viral di Medsos Membaik
-
7 Tersangka Kasus Pencabulan Dan Penganiayaan Anak Panti, Terancam Hukuman 5-15 Tahun Bui
-
Polisi Tetapkan 7 Tersangka Kasus Kekerasan Seksual dan Penganiayaan Anak di Malang
-
Motif Penganiayaan Siswi SD Korban Pencabulan di Kota Malang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana