SuaraSumut.id - Sebanyak 22 daerah di Sumatera Utara (Sumut), telah menetapkan upah minimum (UMK) kabupaten/kota 2022. Ada enam daerah yang tidak mengalami perubahan atau sama dengan UMK 2021.
Keenam daerah tersebut adalah Deli Serdang, Serdang Bedagai, Tapanuli Tengah, Tapanuli Selatan, Batubara dan Langkat.
Hal ini diungkap oleh Kepala Dinas Tenaga Kerja Provinsi Sumut Baharuddin Siagian, melansir Antara, Jumat (3/12/2021).
"Penetapan UMK merupakan usulan bupati/wali kota. Hal ini sudah terlebih dahulu dibahas di tingkat dewan pengupahan kabupaten/kota masing-masing daerah," katanya.
Sementara itu, ada 11 kabupaten/kota lainnya belum menyampaikan usulan UMK di daerah masing-masing.
Dari 22 UMK yang telah ditetapkan, Medan paling besar, yaitu 1,22 persen atau Rp 40.778,08. Dengan begitu UMK Medan 2022 berjumlah Rp 3.370.645,08.
Berikut daftar UMK 2022 di 22 kabupaten/kota di Sumut:
1. Medan Rp 3.370.645,08 (naik 1,22 persen Rp 40.778,08)
2. Deli Serdang Rp 3.188.592,42 (tetap)
Baca Juga: Peraturan Sekolah Tidak Libur Saat Natal dan Tahun Baru 2022
3. Serdang Bedagai Rp 869.292 (tetap)
4. Binjai Rp 2.630.684,46 (naik 0,60 persen Rp 15.903,41)
5. Langkat Rp 2.711.000 (tetap)
6. Karo Rp 3.078.762,16 (naik 0,27 persen Rp8.407,77).
7. Tebing Tinggi Rp2.565.424,01 (naik 1,08 persen Rp27.548,29).
8. Pematangsiantar Rp2.523.361,42 (naik 0,87 persen Rp21.842,42)
Berita Terkait
-
UMK Cimahi 2022 Cuma Naik Rp 30 Ribu, Buruh Desak Ngatiyana Terbitkan Perwal Skala Upah
-
UMK Tapanuli Selatan 2022 Diumumkan, Ini Jumlahnya
-
Apindo Berharap Pekerja di Kota Solo Menerima Kenaikan UMK 2022
-
Hanya Naik Rp21.000, UMK Kota Solo Dinilai Sudah Lebih Besar dari Daerah Lain
-
Sesuai Usulan Pemkot, UMK 2022 Kota Madiun Naik Rp 36 Ribu
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh