SuaraSumut.id - Beragam aplikasi di Google Play Store dapat Anda gunakan untuk mengubah teks menjadi suara.
Aplikasi itu dapat membantu Anda yang mengalami kesulitan membuat narator dalam video, atau keperluan lainnya.
Aplikasi ini dapat digunakan untuk membuat konten video. Jadi Anda tidak perlu lagi merekam secara manual.
Melansir timesindonesia.co.id--jaringan suara.com, Rabu (8/12/2021), ini lima aplikasi pengubah teks menjadi suara:
Synthesys
Synthesys berbeda dengan aplikasi lainnya yang sejenis. Dalam aplikasi ini terdengar seperti manusia berbicara, karena memang aplikasi ini benar-benar menggunakan suara manusia.
Aplikasi ini mampu memberikan hasil terbaik dan memuaskan. Tidak heran jika banyak konten kreator yang memanfaatkan Synthesys.
Voice of Text
Dengan menggunakan aplikasi ini Anda dapat mengubah teks menjadi suara dengan karakter yang unik dan menarik.
Baca Juga: Cara Cek NIK Apakah Sudah Terdaftar BPJS Kesehatan
Anda juga dapat membuat suara dalam bahasa Sunda dan Jawa. Hal ini dapat Anda lakukan dengan mengakses situs voiceoftext.com. Selanjutnya Anda tinggal masukkan tulisan yang akan Anda ubah jadi suara tersebut.
Natural Reader
Aplikasi ini menyediakan jenis suara laki-laki dan perempuan. Aplikasi Natural Reader tersedia dalam versi gratis dan berbayar yang dapat digunakan sesuai dengan keinginan.
Aplikasi Natural Reader dapat mengubah tulisan menjadi suara dalam beberapa bahasa, salah satunya bahasa Indonesia.
Dalam aplikasi ini terdaftar fitur yang menarik, yakni Miniboard. Penggunaaan fitur ini memungkinkan penggunanya mengubah teks dari beberapa jenis file.
Capcut
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Bupati Aceh Timur Copot Kepala BPBD Gegara Data Korban Banjir Lamban
-
Tips Perawatan Sepeda Lipat agar Awet dan Tetap Nyaman Digunakan
-
6 Rekomendasi Sepeda untuk Remaja: Nyaman dan Sesuai Kebutuhan Aktivitas
-
Polisi Curi Motor Polisi di Polresta Deli Serdang, Kini Ditangkap Polisi
-
7 Merek Mobil Bekas dengan Spare Part KW Paling Mudah Dicari