SuaraSumut.id - Gubernur Sumatera Utara (Sumut), Edy Rahmayadi mengimbau masyarakat tetap memathui protokol kesehatan (prokes) saat beraktivitas.
Hal itu salah satu cara menangkal Covid-19, khususnya varian omicron yang telah masuk ke Indonesia.
"Omicron itu varian tercanggih saat ini, untuk itu perlu diwaspadai, patuhi protokol kesehatan," kata Edy, melansir Antara, Senin (20/12/2021).
Cara lain untuk mencegah penyebarannya, kata Edy, dengan mengikuti program vaksinasi Covid-19.
"Mari ikuti vaksinasi dan dukung semuanya," katanya.
Menjelang libur natal dan tahun baru, Edy mengaku akan melakukan sejumlah pembatasan untuk mengantisipasi penyebaran Covid-19.
"Ada pembatasan-pembatasan yang bukan menyepakati menjadi keharusan, tetapi berdasarkan kepentingan, kalau tidak terlalu penting yang diambil satu kegiatan itu harus dia bisa menahan diri dengan kondisi-kondisi saat ini seperti ini," jelasnya.
Edy mengatakan, pada 23 Desember 2021 akan dilakukan apel gelar pasukan.
"Kita akan melakukan kegiatan menjelang 23 Desember, gelar pasukan, siapa berbuat apa, bukan hanya terhadap Covid-19, tapi biasanya tahun baru natal, libur seperti ini adanya kecelakaan lalu lintas," tukasnya.
Baca Juga: Disebut Berlagak Anti-Pemerintah, Fadli Zon Diminta untuk Belajar Etika Politik
Tag
Berita Terkait
-
Para Menteri Inggris Meragukan Penelitian Ilmiah tentang Omicron
-
Iran Laporkan Kasus Pertama Varian Omicron
-
Dokter Afrika Selatan Menemukan Gejala Baru Infeksi Omicron yang Terjadi di Malam Hari
-
Sebut Omicron Tak Berbahaya, Siti Fadilah: Dramatisasi
-
WHO: Omicron Tingkatkan Risiko Infeksi Ulang 3 Kali Lipat
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Ar Rasyid Bakhtiar Sibarani Raih Perunggu pada Ajang Inovasi Tingkat Dunia di Thailand
-
Jaga Konektivitas Warga di Huntara, Telkomsel Perkuat Akses Internet
-
Polisi Tangkap Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Meulaboh, Dua Unit Kendaraan Diamankan
-
Link DANA Kaget Gratis Siang Ini Gacor Habis, Sikat Sebelum Kehabisan
-
Gempa Dangkal Guncang Bener Meriah Aceh