SuaraSumut.id - Pelatih Timnas Singapura, Tatsuma Yoshida, akan mundur sebagai pelatih kepala akhir bulan ini. Dia mengaku akan menghabiskan lebih banyak waktunya bersama keluarganya di Jepang.
Informasi itu diumumkan Asosiasi Sepak Bola Singapura. Langkah tersebut diambil setelah Singapura tersingkir dari turnamen regional Piala AFF 2020 pada babak semifinal oleh Indonesia. Yoshida mengakhiri dua setengah tahun masa jabatan sebagai pelatih kepala Timnas Singapura.
"Ini bukan keputusan yang mudah bagi saya untuk sampai pada keputusan ini dan sebagian dari diri saya berharap saya tidak harus melakukannya sama sekali," kata Yoshida dalam satu pernyataan.
"Dua tahun terakhir tidak mudah bagi saya dan keluarga saya mengingat pembatasan perjalanan yang diberlakukan sebagai akibat dari pandemi."
Pelatih berusia 47 tahun itu mengambil alih sebagai pelatih Singapura pada Juni 2019, setelah sebelumnya bekerja bersama klub Jepang Kashiwa Reysol dan Albirex Niigata.
Singapura akan mulai mencari pengganti bulan depan, menjelang putaran kualifikasi Piala Asia 2023 pada Juni. (Antara)
Berita Terkait
-
Final Piala AFF 2020 Indonesia vs Thailand, Bima Arya: Kali Ini Harus Juara!
-
Tatsuma Yoshida Mundur, Timnas Singapura Mulai Berburu Pelatih Baru
-
5 Pemain Thailand yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia di Leg Pertama Final Piala AFF
-
Pratama Arhan Absen Lawan Thailand di Final Piala AFF 2020, Ini Penggantinya
-
Totenham Hotspurs Dukung Timnas Indonesia di Final AFF 2020; Saatnya Garuda Terbang Tinggi
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat