SuaraSumut.id - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat, sebanyak 1.951 kejadian gempa bumi terjadi di wilayah Sumatera Bagian Utara (Sumbagut) sepanjang 2021.
Kepala Stasiun Geofisika BMKG Deli Serdang Agus Riyanto mengatakan, dari jumlah itu ada 74 kejadian gempa bumi dirasakan.
"Terjadi 1.951 gempa bumi di wilayah Sumbagut sepanjang 2021," katanya, kepada wartawan, Selasa (4/1/2022).
Berdasarkan kedalaman gempa, kata Agus, 1.711 kejadian gempa berada di kedalaman dangkal, 237 gempa bumi menengah dan 3 gempa dalam.
Baca Juga: Samsung Galaxy S21 FE Resmi Meluncur di Indonesia, Ini Spesifikasinya
"Berdasarkan lokasi, 1.210 gempa terjadi di darat dan 741 gempa terjadi di laut," katanya.
BMKG mencatat gempa didominasi dengan kekuatan dibawah 5 magnitude berjumlah 1945 kejadian.
"Gempa dengan kekuatan di atas 5 magnitude sekitar 16 kejadian," jelasnya.
Gempa yang dirasakan cukup kuat, yakni pada 2 November 2021 yang mengguncang Kepulauan Nias dan Mentawai dengan 6,2 magnitude.
BMKG mengimbau kepada masyarakat tetap waspada, bersikap tenang, tidak panik dan tidak terpancing oleh informasi-informasi yang tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya.
Baca Juga: Ditahan Di Rutan Polda Jabar, Kondisi Habib Bahar Dinyatakan Sehat
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Nyawa Taruhannya, Radio Ini Lawan Junta Myanmar dari Bawah Tanah: Kisah Pendiri Federal FM
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
Jangan Panik! Ini Kunci Selamat dari Dahsyatnya Gempa Bumi: Sebelum, Saat dan Sesudah Terjadi
-
Daftar 13 Daerah Indonesia Dihantui Gempa Megathrust, Kepulauan Mentawai Paling Berisiko?
-
Korban Tewas Gempa Myanmar Naik Terus, Kini Tembus 3.471 Jiwa
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Klik Link Saldo DANA Kaget Hari Ini, Mana Tahu Bisa Nambah Buat Investasi Emas
-
Bobon Santoso Masak Besar Bareng Bobby Nasution di Danau Toba, Ribuan Warga Santap Ayam Andaliman
-
Promo Indomaret 16-30 April 2025, Buah Naga Diskon 10 Persen
-
Link Saldo Dana Kaget Hari Ini, Kamis 17 April 2025: Bisa Beli Tiket Nonton Bioskop
-
Polda Sumut Tangkap 3 Orang Terkait Live Porno Libatkan Anak di Bawah Umur di Deli Serdang