SuaraSumut.id - Perum Bulog Sumut ditargetkan untuk membeli 27 ribu ton beras petani selama 2022. Hal ini untuk memperkuat stok beras di daerah tersebut.
"Target pembelian/pengadaan beras di 2022 sama besarnya dengan target 2021. Bulog Sumut berupaya mencapai target 27.000 ton itu," kata Pemimpin Perum Bulog Sumut, Arif Mandu, melansir Antara, Selasa (11/1/2022).
Pengadaan beras sepanjang 2021 masih sebanyak 22.579 ton atau 82,11 persen.
Meski belum capai target, jumlah pengadaan beras di 2021 tercatat paling tinggi dari tahun-tahun sebelumnya.
Ada beberapa faktor penyebab belum terealisasinya target pengadaan beras petani itu, seperti lebih cenderung mahalnya harga di petani dari harga beli yang ditetapkan.
Bulog Sumut, kata dia, berupaya semaksimal mungkin bisa mencapai target pembelian beras tahun 2022.
Hingga menjelang dua pekan pada Januari 2022, Bulog belum membeli beras petani karena sebagian besar petani sedang melakukan penanaman baru atau baru siap panen.
Walau belum membeli, stok beras masih aman. Apalagi sebanyak 6.500 ton beras antarkota kiriman kantor pusat mulai segera masuk ke Sumut.
Baca Juga: Rumor Pernah Pacari Jisoo Blackpink, Ini 10 Fakta Joshua Seventeen
Berita Terkait
-
Jagung Menjadi Komoditas Unggulan Kedua Setelah Beras di Landak
-
Terima Beras BPNT Tak Layak Konsumsi, Warga Ciamis: Aromanya Bau
-
Modern Rice Milling Plant Bulog di Kendal Siap Produksi Beras Premium
-
Kader Bagi Beras Bergambar Puan, Puan Justru Tak Ikut Kirim Bantuan
-
Kota Solo Mendadak 'Diserbu' Paket Beras Bergambar Puan Maharani, Ini Deretan Penerimannya
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana