SuaraSumut.id - Tiga orang anak tewas tenggelam di Pemandian Sunset Tambunan, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Sumatera Utara, Minggu (17/1/2022).
Ketiga korban adalah Arina Romora Batubara (14), dan Astria Batubara (9). Mereka merupakan kakak beradik yang berasal dari Medan. Sedangkan satu korban lagi bernama Veronika Sihombing (11) warga Kabupaten Dairi.
"Iya benar ada tiga anak meninggal tenggelam di pemandian Sunset Tambunan Danau Toba," kata Kasi Humas Polres Toba Iptu B Samosir kepada SuaraSumut.id, Senin (17/1/2022).
Peristiwa berawal mereka datang bersama keluarga untuk berwisata. Saat itu para korban disebut sedang asyik mandi.
Baca Juga: Roberto Martinez Masuk Kandidat Calon Pelatih Everton
"Sekitar 10 menit mandi-mandi, warga melihat ada orang yang tenggelam dan langsung menolong," katanya.
Ketiga anak lalu dilarikan ke rumah sakit mendapatkan pertolongan medis. Namun malang ketiganya menghembuskan nafas terakhirnya.
Pihaknya mengimbau masyarakat agar lebih mengontrol anak ketika datang ke lokasi wisata.
"Ketiga jenazah telah diserahkan kepada pihak keluarga untuk selanjutnya disemayamkan," tukasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Hairos Waterpark, Ada Wahana Tornado untuk si Penyuka Tantangan
-
Mudik Gratis PLN Sumut 2025 Sediakan 576 Tiket: Ini Rute, Jadwal dan Syaratnya
-
Bantah Isu Pecah Kongsi dengan Rico Waas, Bobby Nasution Salahkan OPD
-
Siapa Van de Parvert? Pemain Keturunan Medan-Jogja yang Dikontrak Ajax, Jadi Aset Indonesia!
-
Tak Jadi Hadiri Acara Pisah Sambut Walkot Medan, Sikap Bobby Nasution Tuai Sorotan: Ngambek?
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Bobby Nasution soal Kadis Pariwisata Sumut Ditahan Kasus Korupsi: Kalau Salah Ya Ditahan
-
Festival Nommensen 2025, Effendi Simbolon: Memberikan Dampak Positif untuk Semua
-
Curi Motor Pendeta di Medan, Acil Ditembak Polisi
-
Harta Kekayaan Zumri Sulthony, Kadis Pariwisata Sumut yang Ditahan soal Korupsi Penataan Situs Benteng Putri Hijau
-
Eks Kabagbinopsnal Polda Sumut Gugat Kapolri dan Kapolda