SuaraSumut.id - Gaji buruh bangunan proyek kantor lurah di Medan yang sebelumnya sempat nyendat akhirnya dibayar lunas.
Demikian dikatakan salah satu buruh bangunan bernama Bambang Saputra (38) kepada SuaraSumut.id, Jumat (28/1/2022).
"Alhamdulillah, gaji saya sudah dilunaskan," ujarnya.
Bambang mengatakan, pelunasan gaji dibayarkan langsung oleh mandor proyek.
Baca Juga: Lakukan 3 Cara Ini untuk Memperbaiki Hubungan yang Sudah Membosankan
"Dia (mandor) langsung menjumpai saya membayarkannya," kata Bambang.
Namun demikian, Bambang meyakini masih ada beberapa buruh bangunan lainnya gajinya belum lunas.
"Bila masih ada yang belum harap disegerakan, karena buruh bangunan ini sangat membutuhkan gaji bekerja," tandasnya.
Sebelumnya, Bambang sempat menyampaikan keluh kesahnya kepada wartawan. Pasalnya,
Bambang mengaku sisa gaji dari hasil keringatnya sebagai buruh bangunan belum dibayarkan.
Baca Juga: 5 Tanda Kamu Wanita yang Tidak Suka Drama
Ia mengaku tidak tahu harus berbuat apa untuk menagih pembayaran gajinya, sementara kebutuhan hidup sehari-hari terus meningkat.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
Meninggal di Usia 87 Tahun, Segini Kekayaan Manoj Kumar yang Tembus Ratusan Miliar
-
Jadi Musuh Utama di Film Avengers, Gaji Robert Downey Tembus Rp825 Miliar
-
Diisukan Selingkuh, Segini Gaji Ridwan Kamil saat Jadi Gubernur Jawa Barat
-
Viral Arra Hina Buruh, Netizen Ungkap Gaji Besar Di Pabrik Bisa Capai 2 Digit!
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Pemprov Sumut Target Peremajaan Sawit Rakyat 11.000 Hektare, Ini Alasannya
-
Banjir Rendam Ratusan Rumah di Aceh Selatan, 644 Warga Terdampak
-
Perwira Polisi di Labusel Sumut Dituding Pesta Narkoba saat Lebaran 2025, Ini Faktanya
-
KAI Tambah Kursi Penumpang Rute Medan-Rantau Prapat untuk Arus Balik Lebaran 2025
-
Viral Sepeda Motor Masuk Tol Medan-Kualanamu, Pengendara Mengaku Ikuti Maps