SuaraSumut.id - Dua ekor buaya yang diduga menggigit Ketua DPRD Bangka, Iskandar ditangkap. Buaya itu bersembunyi di selokan.
Buaya tersebut ditangkap oleh seorang pawang pada Sabtu (29/1/2022) sekitar pukul 02.00 WIB.
"Dua ekor buaya ditangkap di lokasi selokan air kebun atau tempat awal kejadian," kata Iskandar, melansir Antara.
Dua ekor buaya yang ditangkap masing-masing berukuran dua meter dan 60 centimeter serta berat 60 kilogram dan belasan kilogram.
Baca Juga: Kunci Tampilan Makeup Glaze Skin, Bikin Wajah Tampak Sehat dan Glowing
Setelah digigit buaya pada Senin 1 November 2021, dirinya langsung mengundang seorang pawang untuk menangkap buaya itu. Namun proses penangkapan yang dilakukan berulang kali tidak berhasil.
"Saya cukup lega dengan ditangkapnya buaya itu dan berharap selokan air di area kebun sudah aman dari ancaman buaya," jelasnya.
Peristiwa terjadi sekitar pukul 17.00 WIB saat hendak mencuci tangan seusai menebar pupuk kelapa sawit.
"Saat itu saya tidak menyangka ada buaya di selokan air yang biasa untuk mencuci tangan dan kaki setelah bekerja dari kebun," tukasnya.
Baca Juga: Disinggung Nama Vicky Prasetyo, Angel Lelga: Duh Saya Mendadak Amnesia
Berita Terkait
-
52 Kasus Serangan Buaya, 9 Nyawa Melayang: Apa yang Terjadi di Kotawaringin Timur?
-
Detik-detik Anak 10 Tahun Diterkam Buaya di Depan Mata Keluarga
-
Sering Jadi Andalan dalam Perawatan Kulit, Ini Manfaat Aloe Vera yang Perlu Diketahui
-
CEk FAKTA: Buaya Masuk Rumah saat Banjir di Bekasi
-
Buaya 'Akting' Mirip Orang Tenggelam Buat Cari Mangsa? Ilmuwan Ungkap Fakta Sebaliknya
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Mahasiswa Demo di Kantor Wali Kota Medan, Desak Copot Sekda Wiriya Alrahman
-
Heboh Pengakuan Kepling Dipaksa Menangkan Rico-Zaki di Pilkada Medan, Begini Respons Rico Waas
-
Viral Preman Ngamuk-Aniaya Penjaga Konter Ponsel di Medan
-
Dengari Musik Sambil Tiduran Bisa Dapat Saldo DANA, Ini APKnya
-
Bantah Cekik Pramugari Wings Air, Begini Penjelasan Anggota DPRD Sumut Megawati