SuaraSumut.id - Seorang petani di Kecamatan Bakongan Timur, Kabupaten Aceh Selatan, dilaporkan diterkam harimau sumatera (panthera tigiris).
Korban bernama Amrimus (67) diterkam harimau saat memanen sawit pada Senin (7/2/2022).
Demikian dikatakan Kepala Seksi Konservasi Wilayah II Subulussalam BKSDA Aceh Hadi Sofyan, melansir Antara, Selasa (8/2/2022).
"Korban sedang memanen sawit, tiba-tiba datang seekor harimau dan langsung menyerangnya," katanya.
Akibatnya korban mengalami luka pada lengan kanan kanan karena cakaran harimau. Korban sudah ditangani di fasilitas kesehatan terdekat.
"Korban refleks dan memukul harimau tersebut dengan alat panen sawit, hingga akhirnya harimau lari meninggalkannya," ujarnya.
Tim gabungan bersama warga setempat langsung melakukan penanganan guna menghalau satwa dilindungi tersebut. Pihaknya juga memasang kandang jebak guna merelokasi harimau tersebut.
"Kami mengimbau masyarakat mewaspadai keberadaan harimau dan tidak sendirian saat beraktivitas ke kebun," tukasnya.
Baca Juga: Terapkan Prokes Ketat, New York Fashion Week Wajibkan Pakai Masker dan Bukti Vaksin
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
Terkini
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat