SuaraSumut.id - Beberapa rumah sakit rujukan di Medan kembali menerima pasien terkonfirmasi positif Covid-19. Hal ini seiring melonjaknya kasus Covid-19.
Seperti RSUD Pirngadi Medan terhitung sejak dua hari lalu ada 13 pasien Covid-19 yang sedang dirawat.
Humas RSUD Pirngadi Edison Peranginangin mengatakan, sejauh ini pasien yang dirawat masih dengan gejala ringan.
"Masih gejala ringan semua dan tidak ada yang berada di ruang ICU," katanya melansir wartaekonomi.co.id--jaringan suara.com, Kamis (10/2/2022).
Namun demikian, dirinya belum mengetahui usia berapa saja yang terkonfirmasi positif. Pasalnya, ia harus melihat data terlebih dahulu.
"Nanti harus lihat data dulu ya pastinya mereka masih menjalani perawatan di Rumah Sakit dengan status gejala ringan," katanya.
Pasien positif Covid-19 juga ada di RSU Haji Medan yang juga merupakan rumah sakit rujukan pasien Covid-19.
Kepala Bagian Umum (Kabag) Umum RSU Haji Medan, Dr Anda Siregar mengatakan, terhitung sejak kemarin baru ada tiga pasien Covid-19 yang sedang dirawat.
"Pasien Covid-19 yang dirawat ada tiga orang wanita, semuanya dalam kondisi stabil," ucapnya.
Baca Juga: 4 Tanda yang Menandakan Kamu Pribadi yang Bersyukur
Sejauh ini masih belum ada pasien yang terkonfirmasi positif di rawat di ruang ICU. Ketiganya dirawat diruang isolasi dan perawatannya dengan pemberian therapy obat-obatan dan vitamin.
Berita Terkait
-
1.140 Warga Sunter Agung Disebut Positif Covid-19, Lurah Ragukan Kebenaran Data
-
Covid-19 Varian Omicron Sumbang Kasus Baru Setiap Hari di Dunia
-
Sebanyak 4 Warga Gunungkidul yang Positif Covid-19 Varian Omicron Telah Sembuh
-
Pria 56 Tahun Asal Turki Positif Covid-19 selama Setahun Lebih, Kok Bisa?
-
Johnson & Johnson Hentikan Sementara Produksi Vaksin Covid-19, Kenapa?
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana