SuaraSumut.id - Iwan Fals kembali mengkritik pemerintah. Kritikan yang disampaikan Iwan Fals melalui lagu-lagunya.
Kali ini Iwan Fals merilis lagu Minyak Goreng. Lagu yang dirilis beberapa waktu lalu itu, diciptakan bersama Raja Pane.
Berikut penggalan lirik dari lagu Minyak Goreng dilihat dari akun YouTube Iwan Fals Official, Sabtu (19/3/2022).
"Minyak Goreng menguap. Hilang dan lenyap di pasar. Semua Ibu ibu menggerutu
(pun bapak-bapaknya sudah barang tentu). Kocar Kacir di pasar-pasar," bait dari lirik lagu Minyak Goreng.
Baca Juga: 5 Fakta Kabar Perceraian Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Bakal Lapor Polisi?
Aneh rasanya kok bisa hilang. Kalaupun ada harganya selangit. Usut punya usut ternyata ditimbun. Oleh Siapa?," katanya.
Pada lagu tersebut, Iwan Fals menyinggung sosok dibalik kelangkaan dan kenaikan harga minyak goreng.
"Aku kesal, kok konglomerat tega? Aku resah, kok polisi tak berdaya? Aku marah, kok pemerintah begitu mudah dipermainkan? Aku geram, kok kasus itu terus berulang?" lanjut lirik lagu tersebut.
Berikut lirik lagu Minyak Goreng selengkapnya:
Minyak Goreng menguap
Hilang dan lenyap di pasar
Semua Ibu ibu menggerutu
(pun bapak-bapaknya sudah barang tentu)
Kocar Kacir di pasar-pasar
Aneh rasanya kok bisa hilang
Kalaupun ada harganya selangit
Usut punya usut ternyata ditimbun
Oleh Siapa?
Konon oleh tujuh konglomerat tambun
Baca Juga: Changbin Stray Kids Positif COVID-19, Kegiatan Terpaksa Ditunda
Aku kesal, kok konglomerat tega?
Aku resah, kok polisi tak berdaya?
Aku marah, kok pemerintah begitu mudah dipermainkan?
Aku geram, kok kasus itu terus berulang?
Berita Terkait
-
Promo Minyak Goreng Alfamart Hari Ini, dari Sovia hingga Sunco 2 Liter Harga Murah
-
Polda Metro Jaya Ungkap Kasus Minyak Goreng Lain Dikemas ke MiyaKita, Takarannya Dikurangi
-
Gawat! Kemendag Ciduk Repacker MinyaKita Nakal, Ini Modusnya!
-
Kemendag Tegaskan MinyaKita Bukan Subsidi dan Tak Berasal dari APBN
-
66 Pelaku Usaha MinyaKita Nakal Diciduk Kemendag, Ini Modusnya
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
Pilihan
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
-
Prabowo 'Kebakaran Jenggot' Respons Tarif Trump, Buka Seluruh Kran Impor: Pengusaha Teriak Bumerang!
-
Solusi Pinjaman Syariah Tanpa Riba, Tenor Panjang dan Plafon Sampai Rp150 Juta!
Terkini
-
Cemburu Buta Bikin Pria di Medan Bunuh Kekasih, Jasad Tinggal Tulang Ditemukan dalam Sumur
-
Garena Free City Buka Pre-Registrasi di Asia Tenggara hingga Afrika
-
Bobby Nasution Akan Sanksi ASN Tak Masuk Kantor di Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran 2025
-
Anggota Polisi yang Hilang di Sungai Tebing Tinggi Ditemukan Meninggal
-
Bayi 6 Bulan Hilang Usai Mobil Jatuh ke Sungai di Palas