SuaraSumut.id - Iwan Fals kembali mengkritik pemerintah. Kritikan yang disampaikan Iwan Fals melalui lagu-lagunya.
Kali ini Iwan Fals merilis lagu Minyak Goreng. Lagu yang dirilis beberapa waktu lalu itu, diciptakan bersama Raja Pane.
Berikut penggalan lirik dari lagu Minyak Goreng dilihat dari akun YouTube Iwan Fals Official, Sabtu (19/3/2022).
"Minyak Goreng menguap. Hilang dan lenyap di pasar. Semua Ibu ibu menggerutu
(pun bapak-bapaknya sudah barang tentu). Kocar Kacir di pasar-pasar," bait dari lirik lagu Minyak Goreng.
Baca Juga: 5 Fakta Kabar Perceraian Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie, Bakal Lapor Polisi?
Aneh rasanya kok bisa hilang. Kalaupun ada harganya selangit. Usut punya usut ternyata ditimbun. Oleh Siapa?," katanya.
Pada lagu tersebut, Iwan Fals menyinggung sosok dibalik kelangkaan dan kenaikan harga minyak goreng.
"Aku kesal, kok konglomerat tega? Aku resah, kok polisi tak berdaya? Aku marah, kok pemerintah begitu mudah dipermainkan? Aku geram, kok kasus itu terus berulang?" lanjut lirik lagu tersebut.
Berikut lirik lagu Minyak Goreng selengkapnya:
Minyak Goreng menguap
Hilang dan lenyap di pasar
Semua Ibu ibu menggerutu
(pun bapak-bapaknya sudah barang tentu)
Kocar Kacir di pasar-pasar
Aneh rasanya kok bisa hilang
Kalaupun ada harganya selangit
Usut punya usut ternyata ditimbun
Oleh Siapa?
Konon oleh tujuh konglomerat tambun
Baca Juga: Changbin Stray Kids Positif COVID-19, Kegiatan Terpaksa Ditunda
Aku kesal, kok konglomerat tega?
Aku resah, kok polisi tak berdaya?
Aku marah, kok pemerintah begitu mudah dipermainkan?
Aku geram, kok kasus itu terus berulang?
Ini seperti tikus mati di lumbung padi
Bahan kita banyak, sawit jutaan hektar
Lalu kenapa hilang dan menghilang?
Dasar mafia, masa bodoh orang susah
Mungkin mafia dan aparat ada main?
Pura-pura hilang tapi diumpetin
Kok susah amat memberantasnya?
Tembak saja atau hukum seumur hidup
Jera...jera...jera...?
Ah belum tentu...Lho
Berita Terkait
-
Mendag Ancam Distributor Minyak Goreng MinyaKita yang Jual di Atas HET
-
Bahaya Menyimpan Minyak Goreng Dekat Kompor, Berisiko Bagi Kesehatan!
-
Dari The Beatles Hingga Iwan Fals, Lagu-lagu Ini Pernah Dilarang Karena Liriknya Kontroversial!
-
Pabrik Minyak Goreng di Bekasi Ludes Terbakar, RS Polri Terima 12 Kantong Mayat Berisi Potongan Tubuh Korban
-
Harga Pangan Merangkak Naik, Beban Masyarakat Kecil Semakin Berat
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eksponen Cipayung Sumut Titipkan Gagasan Sumut Berkelanjutan untuk Pasangan Bobby-Surya
-
Pria di Medan Ditangkap Gegara Promosikan Judi Online
-
2 Tukang Ojek Tewas Dibedil KKB di Puncak Papua Tengah
-
Dialog Publik Cipayung Plus Sumut: Kolaborasi Kunci Kemajuan Sumatera Utara
-
Kawanan Bersenpi yang Culik Remaja Wanita di Labura Ternyata Satu Keluarga