SuaraSumut.id - Polisi memburu pria yang memakai jaket ojek online (ojol) yang diduga melakukan pengeroyokan terhadap pengendara mobil di jalanan Medan.
Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Kompol Muhammad Firdaus mengatakan, pihaknya telah mengantongi identitas pelaku.
"Iya, hasil penyelidikan identitas pelaku sudah diketahui," katanya kepada suarasumut.id, Minggu (27/3/2022).
"Saat ini masih dalam pengejaran petugas untuk ditangkap," tandasnya.
Diketahui, aksi pengeroyokan yang dilakukan terhadap pengendara mobil terjadi Jumat (25/3/2022).
Aksi tersebut terekam kamera pengintai yang terpasang di sekitar lokasi dan viral di media sosial. Belakangan diketahui pengemudi mobil berinisial EW, warga Kecamatan Medan Kota.
Dalam rekaman video yang beredar, terlihat seorang pengendara motor yang memakai jaket ojol melintas dan berpapasan dengan pengendara mobil. Kemudian, pengendara mobil keluar. Sempat adu mulut terjadi.
Namun tiba-tiba datang pria yang mengenakan jaket ojol lainnya langsung memukul korban. Warga yang melihat kemudian mencoba memisahkan keributan tersebut.
Kontributor : M. Aribowo
Baca Juga: Samsung Jadi Penguasa Ponsel Lipat di Dunia Sepanjang 2021, Galaxy Z Flip 3 Terlaris
Berita Terkait
-
Viral Ojol Dapat Orderan ke Makam, Alasannya Bikin Mewek
-
Heboh Adu Jotos Pemobil Kijang Innova vs Ojol di Jalan, Dugaan Gegara Jalan Mepet
-
Dea OnlyFans Buat Konten Pornografi Demi Uang, Ojol Adu Jotos dengan Pemobil
-
Viral Driver Ojol Keroyok Pengemudi Mobil di Medan, Ini Kronologinya
-
Viral Driver Ojol Adu Jotos dengan Pengendara Mobil, Komentar Warganet Terbelah
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap
-
Daftar Desa dan Dusun di Aceh yang Hilang Akibat Bencana
-
59.365 Meter Jaringan Irigasi di Kabupaten Aceh Timur Rusak Akibat Bencana
-
Kurikulum Darurat KBM Diterapkan di Aceh Timur Pascabencana