SuaraSumut.id - Seorang wanita berinisial RDS (38) bersama dua anak kembarnya SAP (4) serta SES (4), ditemukan tewas di kamar rumahnya di Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut). Korban RSD diketahui guru di SMK Negeri 1 Beringin.
Hal tersebut dibenarkan oleh Wakil Kepala Sekolah SMK Negeri 1 Beringin, Suharto, melansir Antara, Kamis (7/4/2022).
"Benar, korban guru bahasa Inggris. Status PNS di SMK Negeri 1 Beringin," katanya.
Sebelum mengajar di SMKN 1 Beringin, kata Suharto, korban berdinas di Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas).
"Setelah lulus PNS, korban mengajar sebagai guru juga salah satu sekolah di Humbahas. Lalu ditugaskan ke SMK Negeri 1 Beringin. Saat ini korban cuti," jelasnya.
Namun demikian, Suharto tidak menjelaskan lebih rinci apa alasan korban cuti.
"Korban mengambil cuti di Tahun 2019 sampai dengan sekarang," katanya.
Sebelumnya, seorang ibu dan dua anak kembar ditemukan tewas di kamar rumahnya.
Peristiwa terjadi di Jalan Antara, Kecamatan Lubuk Pakam, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut), Rabu (6/4/2022).
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Kota Bontang dan Sekitarnya Kamis 7 April 2022
Berita Terkait
-
Polisi Sebut Ibu dan Anak Kembar di Deli Serdang Diduga Tewas Bunuh Diri
-
Lubuk Pakam Geger, Satu Keluarga Ditemukan Tewas di Kamar Rumah
-
Kecelakaan Maut di Underpass Mampang, Pengendara Motor Tewas Setelah Keluarkan Darah dari Telinga
-
Dikira Terkapar karena Diduga Mabuk, Begitu Dicek Ternyata Chandra Sudah Tewas
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Program Pemberdayaan PNM Perluas Dampak Sosial Sepanjang 2025
-
Rektor Unimal Puji Langkah Taktis Dasco Orkestrasi Bantuan untuk Aceh: Cegah Kemiskinan
-
Mulai 2026, Registrasi Kartu SIM Wajib Rekam Wajah, Warga Medan Soroti Teknis dan Keamanan Data
-
1.225 Orang di Sumut Tewas karena Kecelakaan Sepanjang 2025
-
5.737 Personel Gabungan Amankan Malam Tahun Baru di Sumut