SuaraSumut.id - Seorang wanita di Medan bernama Meli Julianti (35) membuat laporan ke Polrestabes Medan. Pasalnya, Meli diduga menjadi korban penipuan investasi modus titip modal. Korban disebut mengalami kerugian hingga Rp 1,4 miliar.
Kuasa hukum korban, DR Amrudi SH mengatakan, kasus ini bermula pada tahun 2020. Saat itu terlapor R membujuk korban untuk berinvestasi.
"Jadi terlapor membujuk klien kami untuk berinvestasi titip modal. Namun setelah berhasil meyakinkan klien kami dan menerima dana Rp 1,5 miliar, profit yang dijanjikan tidak sesuai," katanya, Kamis (7/4/2022).
Amrudi mengatakan, kerugian Rp 1,5 miliar ini bukan hanya uang kliennya seorang. Uang itu terdiri dari beberapa orang.
Baca Juga: Kalahkan Kyungil University, Timnas Indonesia U-19 Alami Banyak Peningkatan
"Korban dijanjikan untuk menerima dengan batas waktu tertentu. Namun sampai pada waktu yang ditentukan profit dibayarkan hanya sedikit. Tidak sesuai dengan perjanjian," ucapnya.
Korban dan pihak keluarga juga melakukan koordinasi ke Mabes Polri guna melacak keberadaan terlapor. Pasalnya, terpelapor sudah berpindah-pindah tempat.
"Kemudian terlapor menghilang ke luar kota, ke Tangerang, Jakarta dan Aceh," ungkapnya.
Saat kembali ke Medan, terlapor ditangkap di kawasan Kecamatan Percut Seituan pada 31 Maret 2022.
"Kami menilai ada indikasi kejanggalan dalam penanganan kasus ini. Sebab sejak terlapor ditangkap belum ada perkembangan," katanya.
Baca Juga: Tradisi Berburu Bubur Syuro di Masjid Syuro Palembang, Terlestarikan Setiap Bulan Ramadhan
"Kami berharap kasus ini harus dikembangkan. Karena kami meyakini bukan hanya klien kami yang menjadi korban. Masih ada korban-korban lainnya," tukasnya.
Kontributor : M. Aribowo
Berita Terkait
-
Berapa Tinggi Ole Romeny? Makin Santer Bergabung Timnas Indonesia Usai Terlihat di SUGBK
-
Surga Satwa Berubah Jadi Medan Perang: Perang Israel-Hizbullah Ancam Migrasi Burung
-
Tanggapan Farhat Abbas soal Isu Dana Rp 55 Miliar UMKM: Apa Saya Sezalim Itu?
-
Tangisan Ibu-Ibu UMKM Serukan Farhat Abbas Kembalikan Dana Rp 55 Miliar
-
Ibu-Ibu Penagih Dana UMKM Berani Datang ke Rumahnya, Farhat Abbas: Ini Gara-Gara Denny Sumargo
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Amankan Pilkada Serentak 27 November di Sumut, 12 Ribu Polisi Dikerahkan
-
Bobby Nasution-Surya Kampanye Akbar, Ajak Pendukung Datang ke TPS-Coblos Nomor 1
-
Kampanye Akbar Bobby-Surya, Gelorakan Semangat Bersama Membangun Sumut
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya Sajikan Berbagai Info tentang Properti
-
Apresiasi Loyalitas Nasabah, CIMB Niaga Gelar XTRA XPO di Medan