SuaraSumut.id - Ade Armando babak belur digebuki sekelompok orang di kawasan Gedung DPR RI, Senin (11/4/2022).
Pegiat media sosial dan Dosen Universitas Indonesia ini disebut juga sempat ditelanjangi. Video detik-detik Ade Armando digebuki massa beredar.
Selain itu, foto Ade Armando tampak dibawa petugas kepolisian untuk mendapat pertolongan juga beredar.
Ade mencoba melindungi kepala dan badan sambil tersungkur ke tanah ketika dia menerima amukan massa.
Pantauan Suara.com, Ade datang dengan menggunakan kaus berwarna hitam. Sebelumnya, Ia mengaku akan mendukung aksi mahasiswa jika yang dituntut penolakan perpanjangan masa jabatan Presiden Jokowi 3 periode.
"Saya tidak ikut demo. Tetapi saya mantau dan saya ingin menyatakan mendukung," katanya.
Di sisi lain, ia menyayankan rekan-rekan BEM atau mahasiswa kekinian terlihat terpecah.
"Sayangnya BEM SI yang terpecah dan yang sekarang melakukan demo ini malah BEM SI yang lebih kecil," tukasnya.
Baca Juga: 5 Fakta Brimob Gadungan Tipu 9 Perempuan, Pacari Korban Hanya Demi Uang
Tag
Berita Terkait
-
Sebelum Ade Armando Dikeroyok, Pengunjuk Rasa Teriaki Ade Armando Munafik dan Buzzer
-
Video Ade Armando 'Dikeramasin' Emak-emak Sebelum Digebuki: Sadar Bulan Puasa Elu Penjilat!
-
Babak-belur Dihajar Massa 11 April dan Nyaris Ditelanjangi, Ade Armando Trending Topic di Twitter
-
Siapa Ade Armando yang Digebuki dan Ditelanjangi di Depan Gedung DPR saat Demo 11 April?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Wakil Wali Kota Binjai Harap Dana Transfer Pusat Dikembalikan untuk Pemulihan Pascabanjir
-
Banjir Rendam Tiga Desa di Sosa Julu Padang Lawas
-
OJK Tegaskan Tidak Pernah Keluarkan Daftar Aplikasi Penghasil Uang
-
5 Kebiasaan yang Harus Hilang di Tahun 2026
-
Harga Emas Antam Hari Ini Melejit, Cek Rinciannya di Sini