SuaraSumut.id - Ade Armando babak belur usai digebuki sekelompok orang di kawasan Gedung DPR RI, pada Senin (11/4/2022).
Bahkan Ade Armando disebut sempat ditelanjangi oleh massa yang disebut bukan dari kelompok mahasiswa.
Video detik-detik pegiat media sosial sekaligus Dosen Universitas Indonesia ini diniaya beredar.
Dalam video yang tersebar, tampak Ade Armando babak belur digebuki. Ade juga tampak terkapar dianiaya sekelompok orang yang geram.
Baca Juga: Perkiraan Jadwal Lailatul Qodar 2022, Pastikan Itikaf di Masjid
Wajah Ade Armando babak belur hingga hidung berdarah. Celana panjang yang dipakainya juga sudah raib.
Polisi yang melihat segera memberi pertolongan terhadapnya. Dari foto yang beredar tampak Ade Armando tak berdaya saat dibawa petugas kepolisian. Ade Armando yang menjadi korban penganiayaan menjadi trending topic di Twitter.
Sebelumnya, Ade Armando memang terlihat berada di depan gedung DPR RI. Dia mengaku tidak ikut aksi demo.
Ade menegaskan, ikut menolak kalau ada aturan presiden bisa menjabat sampai tiga periode.
"Saya tidak ikut demo. Saya mantau dan ingin mengatakan saya mendukung," kata Ade Armando kepada wartawan.
Baca Juga: Polisi Bubarkan Aksi Mahasiswa di Depan Gedung DPR RI Pakai Water Canon dan Gas Air Mata
Berita Terkait
-
Instruksi Dasco Gerindra, Lagu Indonesia Raya Bakal Diputar di Gedung DPR Tiap Pukul 10 Pagi
-
15 Tahun Jadi Anggota DPR, Segini Harta Kekayaan Rieke Diah Pitaloka yang Berani Menyentil Menteri Budi Arie
-
7 Pesona Verrell Bramasta Saat Bekerja di DPR, Penampilan dan Public Speakingnya Dipuji
-
Dasco Panggil Erick Thohir, Warganet Pertanyakan Jabatan & Kuasanya
-
Momen Bersejarah di Papua Tengah, Ketua DPRPT Sementara Maksimus Takimai Janjikan Ini
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Bobby Lovers Dituding Pelaku Pelemparan Edy Rahmayadi, Tim Hukum Ultimatum Kapolda Sumut 3x24 Jam
-
Bawa Bukti CCTV, Tim Hukum Bobby-Surya Resmi Laporkan Insiden Pelemparan Usai Debat Kedua Pilgub Sumut
-
Edy Rahmayadi Juga Dilempari Usai Debat Pilgub Sumut 2024
-
Mobil Bobby Nasution Dilempari Usai Debat Kedua Pilgub Sumut, Tim Hukum Akan Buat Laporan ke Polrestabes Medan
-
Persiraja Tahan Imbang Penang FC dengan Skor 1-1