SuaraSumut.id - Ustaz Ebit Lew asal Malaysia, menjadi perbincangan di kalangan warganet. Aksinya saat bertemu dengan anak-anak vespa di Pekanbaru, Riau, bikin haru.
Kali ini ustaz Ebit Lew kembali memberikan kejutan. Ia memberikan bahan bakar minyak (BBM) gratis untuk driver ojek online (ojol).
"Bensin gratis percuma buat Pak Gojek," tulis dalam unggahan video di akun TikTok @ebitlew, dilihat Jumat (15/4/2022).
Dalam unggahan video, Ebit yang mengenakan pakaian gamis dan lobe berwarna putih terlihat berada di salah satu SPBU.
Baca Juga: 31 Juta Kali Ditonton, Warga Gerebek Kamar Anak Kos yang Diduga Tewas Bunuh Diri
Ia kemudian menyapa driver ojol. Ebit Lew juga tampak mengisi BBM ke tangki motor driver ojol tersebut.
Terlihat pula puluhan ojol mengantri di SPBU tersebut. Sejumlah ojol pun memintanya untuk foto bersama. Unggahan video tersebut mendapat beragam komentar dari warganet.
"Sehat selalu ustaz. Terima kasih sudah peduli dengan kami warga Indonesia," tulis warganet.
"Sultan sesungguhnya sehat selalu dan dilimpahkan rizkinya," tulis warganet.
"Senangnya aku melihatnya," tulis warganet.
Baca Juga: Segera Tayang! Ini 3 Film Indonesia Adaptasi Film Korea Selatan, Ada Miracle in Cell No 7
"Real Sultan," tulis warganet.
"Saya ojol terharu rekan-rekan mendapat bensin gratis, berkah pak ustaz semoga kebaikannya dibalas berkali lipat sama Allah SWT," tulis warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Cara Cepat Download Video Instagram Tanpa Aplikasi, Cukup Copy Link!
-
Malaysia Diminta Tak Tiru Strategi Timnas Indonesia di AFF 2024, Ada Apa?
-
Viral Aksi Unik Pengantin Wanita Nyoblos ke TPS Usai Ijab Kabul, Masih Pakai Gaun Pernikahan
-
Bahlil Ingin Cabut Subsidi BBM untuk Driver Ojol? Waktunya Melirik Motor Matic Irit, Ini Rekomendasinya
-
Cara Buat Video Slow Motion di TikTok dengan dan Tanpa Aplikasi
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
-
Maskapai Rela Turunkan Harga Tiket Pesawat Selama Libur Nataru
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
Terkini
-
10 Kecamatan di Medan Terendam Banjir, Ribuan Rumah Terdampak
-
110 TPS di Sumut Gelar Pemungutan Suara Susulan Akibat Banjir
-
Edy-Hasan Keok di TPS Bobby Nasution, Ini Hasilnya
-
Hasil Pilgub Sumut 2024: Edy Rahmayadi Unggul di TPS Kediamannya
-
Tim SAR Brimob Polda Sumut Evakuasi Warga Terjebak Banjir di Medan