SuaraSumut.id - Emak-emak yang pernah mendatangi rumah Baim Wong dan meminta Rp 20 juta untuk melunasi utang tampak marah.
Emak-emak itu marah lantaran dijadikan dijadikan konten oleh Baim Wong.
"Puas Mas Baim sudah mengunggah video viral saya?" kata emak-emak tersebut kepada Baim Wong.
Emak-emak itu mengaku dibully oleh seluruh Indonesia, termasuk warga Banyuwangi. Dirinya juga menilai Baim Wong sudah mencemarkan nama baiknya.
Baca Juga: Sosok Maulana Ali Akasyah, Pemuda Babel Ikut lomba Hafalan Al Quran Asia Pasifik
"Sampai saya dibully oleh seluruh orang Indonesia, bahkan warga Banyuwangi," katanya.
"Itu sangat merendahkan harkat dan martabat saya, bahkan pencemaran nama baik," katanya, dilihat Selasa (19/4/2022).
Warganet kemudian memberikan komentar yang beragam perihal tersebut.
"Yang buka aib ibu, ya ibu sendiri," tulis warganet.
"Kenapa jadi nyalahin Baim," tulis warganet.
Baca Juga: 3 Tanda Kamu dan Temanmu Mempunyai Hubungan Pertemanan yang Tepat
"Kalau punya rasa malu enggak usah minta-minta bu," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Datang ke Kajian, Begini Jawaban Bijak Paula Verhoeven Soal Masalah Rumah Tangga dengan Baim Wong
-
Paula Verhoeven Kembali Bertemu Anak yang Tinggal Bareng Baim Wong, Penampilan Kenzo Disorot: Dekil dan Tak Terurus
-
Sama-Sama Jemput Anak Sekolah, Tatapan Baim Wong ke Paula Verhoeven Bikin Salah Fokus
-
Jemput Anak Bareng Baim Wong, Paula Verhoeven Jaga Jarak dengan Suami
-
Bertemu Baim Wong di Sekolah Anak, Sikap Dingin Paula Verhoeven Tuai Perbincangan
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Kabur ke Taput, Pembunuh Wanita Pemilik Kos di Medan Akhirnya Diringkus
-
Program PSR Jadi Andalan Pemerintah Dorong Peningkatan Produksi Sawit
-
Penikaman di Sekolah di China, 8 Tewas dan 17 Luka-luka
-
Kedipkan Mata ke Istri Orang, Pria di Aceh Tewas Dibacok-Digorok
-
Antisipasi Tingginya Hujan, KAI Sumut Siapkan AMUS