SuaraSumut.id - Video viral berisikan seorang remaja perempuan histeris kesakitan diduga dianiaya oleh tetangganya.
Video tersebut diunggah oleh akun Instagram @apacerita_medan. Peristiwa disebut terjadi di Jalan Ampera, Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut).
"Seorang remaja perempuan diduga dianiaya dan diinjak-injak tetangganya. Pelaku terdiri dari satu keluarga. Lokasi kejadian Jalan Ampera," tulis narasi dalam unggahan, dilihat Selasa (26/4/2022).
Dalam video terlihat remaja itu terlihat dipangku oleh orang tua. Remaja berbaju merah itu tampak histeris. Dalam video tampak lutut remaja itu seperti lecet.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Kota Bukittinggi Hari Ini, Selasa 26 April 2022
Ibu korban berinisial J mengatakan, peristiwa terjadi pada Minggu 24 April 2022 malam. Awalnya anaknya saling ejek sama temannya.
"Dikatai anakku, tidak terima ya mungkin mereka berantam, tapi si kakak dan nenek ikut campur mukuli anakku," katanya melansir Digtara.com--jaringan Suara.com.
Setelah kejadian itu, pihaknya membuat laporan ke Polres Pelabuhan Belawan dengan nomor laporan STTP/281/IV/2022.
Berita Terkait
-
Daftar Lowongan Kerja Sopir Pribadi di Sumut
-
Sadis! Bocah 10 Tahun Disetrum, Dicekoki Miras dan Dibanting di Pabrik Padi, 3 Tersangka Diringkus!
-
Dituduh Mencuri, Bocah 10 Tahun di Tangerang Disetrum hingga Disiram Air Miras
-
Gerindra Minta Hasto Jangan Baper Terkait Pilgubsu 2024: Bobby Nasution Solusi Pembangunan di Sumut
-
Tragedi Deli Serdang: Saat Kepercayaan Publik Terhadap TNI Justru Dibalas Kekerasan
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024