SuaraSumut.id - Mobil pemadam kebakaran (damkar) terbalik saat menuju lokasi kebakaran di Kecamatan Sei Suka, Kabupaten Batubara, Sumatera Utara (Sumut).
Peristiwa itu mengakibatkan satu orang petugas damkar meninggal dunia dan lima orang lainnya luka-luka.
Kasi Humas Polres Batubara Iptu Fahmi mengatakan, insiden berawal saat salah satu pengendara motor berupaya menyalip paksa mendahului mobil pemadam kabakaran.
"Sopir yang sedang memacu kendaraannya spontan membanting stir ke kanan dan terbalik," katanya melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Selasa (26/4/2022).
Akibatnya sopir damkar bernama Tamba Simorejo bersama 4 petugas lainnya mengalami luka-luka. Saat ini mereka dalam perawatan di rumah sakit terdekat.
Namun petugas damkar bernama Chairul Akmal Fauzi (21) mengalami luka patah tulang, robek pada bagian kepala dan tewas di lokasi.
"Petugas sedang mendalami penyebab lain kejadian itu," tukasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana