SuaraSumut.id - Seorang mahasiswa perguruan tinggi negeri di Kota Semarang diciduk polisi lantaran diduga membegal payudara seorang wanita tenaga pemasaran sebuah bank swasta di daerah tersebut.
Tersangka berinisial AU (20) warga Kabupaten Grobogan ditangkap petugas Patroli Pos Pengamanan Lebaran 2022 setelah korban berinisial SP berteriak minta tolong.
Kapolrestabes Semarang Kombes Pol Irwan Anwar mengatakan, peristiwa itu terjadi pada Sabtu (7/5/2022) malam di depan sebuah toko modern di sekitar Mal Ciputra Semarang.
Peristiwa bermula ketika korban SP menawarkan aplikasi tabungan milik bank tempatnya bekerja kepada pelaku.
Saat memberikan penjelasan, korban merasa ada yang menggerayangi payudaranya. "Korban merasa mungkin tidak sengaja, namun ternyata pelaku justru nekat dan menggoda korban," katanya, Minggu (8/5/2022).
Saat pelaku menggoda usai berbuat cabul itulah korban kemudian berteriak minta tolong.
Pelaku kemudian ditangkap petugas patroli yang sedang mengamankan situasi di sekitar pusat keramaian itu.
Atas perbuatannya, tersangka dijerat dengan Pasal 281 atau 289 KUHP tentang Perbuatan Asusila. (Antara)
Baca Juga: Mahasiswa Cabul! Ketahuan Begal Payudara, Malah Nekat Gerayangi Dada Pegawai Bank
Berita Terkait
-
Viral Kasus Begal Payudara di Kemang Selatan, Polisi Turun Tangan
-
Ibu-ibu Jadi Korban Teror Begal Pantat di Kerobokan Kaja, Warganet: Kalau Diteriak Copet, Habis Tuh Begal
-
Polisi Periksa Tiga Pegawai Bank, Soal Temuan Uang Rp 5 Miliar di Mojokerto
-
Pelaku Begal Payudara di Bogor Diringkus Polisi Terancam Hukuman 9 Tahun, Korbannya Wanita Berhijab
-
Viral Aksi Begal Payudara di Kota Bogor, Pelakunya Ternyata Berprofesi sebagai Security
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Dua Remaja Hanyut di Sungai Deli Serdang, Ditemukan Meninggal Dunia
-
Cara Efektif Mencegah Kabel Listrik Digigit Tikus agar Rumah Terhindar dari Kebakaran
-
Sayuran Cepat Layu? Ini Rahasia Menyimpannya Agar Awet dan Tahan Lama
-
Harga Emas Galeri24 dan UBS di Pegadaian 12 Januari 2026 Stabil
-
Mendagri Tito Karnavian Beri Batas Waktu 3 Hari untuk Data Rumah Rusak Akibat Bencana di Aceh