
SuaraSumut.id - Banjir dan longsor terjadi di Kabupaten Luwu, pada 9-10 Mei 2022. Hal ini menyebabkan puluhan rumah terdampak.
Ada lima desa dari tiga kecamatan yang terdampak, yaitu Desa Kadundung, Desa Paragusi di Kecamtan Latimojong.
Kemudian Desa Bolong, Desa Ilan Batu di Kecamatan Walenrang Barat serta Desa Pompengan Tengah di Kecamatan Lamasi.
BPBD Luwu mencatat hujan deras berlangsung lama di Kabupaten Luwu, menyebabkan banjir dan longsor.
Baca Juga: Bintangi Film Korea Broker, Akting IU Dipuji Aktor Senior Song Kang Ho
Musibah ini mengakibatkan satu rumah rusak berat, 80 rumah terendam banjir, dan satu unit motor terbawa arus.
Pemkab Sulawesi Selatan mempersiapkan bantuan logistik untuk korban terdampak musibah longsor dan banjir.
Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman memastikan pemenuhan bantuan logistik dari pemerintah untuk korban terdampak.
"Kita berharap bantuan ini dapat membantu masyarakat terdampak musibah," tukasnya. [Antara]
Baca Juga: Pengamat Sebut Anies Baswedan Cocok Berpasangan dengan Erick Thohir di Pilpres 2024
Berita Terkait
-
Oli Mesin Tercampur Air, Musuh Tersembunyi di Balik Banjir
-
Mobil Terendam Banjir? Jangan Langsung Nyalakan Mesin
-
Fenomena Super New Moon, 11 Kelurahan di Jakut dan Kepulauan Seribu Berpotensi Terendam Banjir Rob
-
Ketika Mobil Listrik Wuling Air EV Terabas Banjir, Berjalan Santai Tanpa Halangan
-
Berita Kemarin: Banjir Kepung Permukiman Warga, JLF Sepi Pengunjung Imbas Ekonomi Lesu
Tag
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Jordi Amat dan Saddil Ramdani Main di Persib? Ini Prediksi Pemain yang Bakal Tergusur
-
Singgung Prabowo Subianto, Ini Respon Jokowi Soal Isu Matahari Kembar
-
Jamaah Haji Indonesia Jadi Panutan, Disebut Paling Tertib di Dunia
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru