SuaraSumut.id - Pejabat dan pegawai atau ASN di lingkungan Pemprov Papua Barat, diminta bekerja dengan serius dan taat aturan yang berlaku demi pelayanan maksimal kepada masyarakat.
Hal itu dikatakan Penjabat Gubernur Papua Barat Paulus Waterpauw dalam apel perdana, melansir Antara, Senin (23/5/2022).
"Buang kebiasaan lama, taati aturan yang berlaku, serta utamakan kepentingan masyarakat dalam pelaksanaan tugas di setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD)," katanya.
Ia mengatakan, masyarakat Papua Barat, selalu berharap solusi dalam setiap masalah yang dihadapi. Oleh karena itu, pejabat dan pegawai harus peka dan tidak membuat aturan sendiri yang hanya membuat masyarakat menunggu.
"Tugas saya hanya melanjutkan program pembangunan yang sudah diletakkan pejabat sebelumnya, mana yang sudah dan mana yang belum. Kalau ada yang 'miring' itu segera diluruskan," katanya lagi.
Diketahui, pada Minggu (22/5) Paulus Waterpauw menyempatkan waktu beribadah bersama masyarakat di Gereja GKI Lahai Roi Pulau Mansinam. Hal itu dilakukan mengawali perjalanan tugasnya sebagai Penjabat Gubernur Papua Barat.
Berita Terkait
-
Diusulkan PSI, Kapolda Metro Jaya Dinilai Cocok Jadi Pilihan Alternatif Penjabat Gubernur Jakarta Pengganti Anies
-
Usai Aksi Mahasiswa, Penjabat Gubernur Sulbar Akui Akan Kaji Izin PLTA Karama
-
10 Kursi Raja di Ambon Kosong, Masih Diisi Penjabat Sementara
-
Pengin Putra Betawi Jadi Penjabat Gubernur DKI Jakarta, Forkabi Desak Jokowi Angkat Marullah Matali Gantikan Anies
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja