SuaraSumut.id - Pengacara kondang Hotman Paris melaporkan mantan asisten pribadinya (aspri), Iqlima Kim ke polisi. Hotman Paris juga melaporkan pengacara Razman Arif Nasution.
Berkas laporan itu telah diserahkan ke Mabes Polri. Rupanya laporan itu sudah disampaikan pada 10 Mei 2022.
"Yang dilaporkan terkait dua akun, yakni Iqlima Kim dan Razman Arif," kata kata Kabag Penum Mabes Polri Kombes Gatot Repli Handoko, melansir Matamata.com, Kamis (26/5/2022).
Hotman Paris melaporkan Iqlima Kim dan Razman Arif Nasution dengan pencemaran nama baik.
"Yang diajukan adalah pasal 27 ayat 3 junto pasal 45 ayat 3 UU no 9 tentang ITE," kata Gatot.
Disoal kapan Iqlima dan Razman dipanggil polisi, Gatot mengaku laporan ini masih diselidiki. Sehingga dirinya belum memutuskan waktu pemanggilan.
"Masih penyelidikan, tunggu saja," ujar Gatot Repli Handoko.
Hotman Paris melaporkan keduanya menyusul pengakuan Iqlima Kim ihwal pelecehan seksual.
Dalam jumpa pers sebelumnya, Iqlima mengaku dilecehkan Hotman saat masih bekerja sebagai asisten pribadinya.
Baca Juga: Kabar Duka, Wakil Ketua DPRD Kota Palembang Azhari Harris Tohir Meninggal Dunia
Selain keduanya, Hotman Paris juga menargetkan kelompok lain yang menudingnya melakukan aksi pornografi.
Berita Terkait
-
Hotman Paris Hutapea Sudah Laporkan Iqlima Kim dan Razman Arif Nasution karena Pencemaran Nama Baik
-
Tidak Hanya Iqlima Kim, Hotman Paris Bakal Polisikan Mereka yang Menuding Aksi Pornografi
-
Tanpa Koar-Koar, Hotman Paris Ternyata Sudah Laporkan Iqlima Kim dan Razman Arif Sejak Lama
-
Hotman Paris Sebut Iqlima Kim Tak Tahu Terima Kasih
-
Hotman Paris Duga Iqlima Kim Tiup Isu Pelecehan Seksual Gegara Kesal Tak Diajak ke Acara Besar
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana