SuaraSumut.id - Ichsan Pratama (28) memilih kembali berseragam PSMS Medan untuk Liga 2 musim ini. Dirinya mengaku PSMS paling serius, meski ada tawaran dari klub lain.
"(Nego) sempat agak alot, tapi semua sudah oke. Ada tawaran dari klub lain, tapi PSMS yang paling serius," kata Ichsan melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Sabtu (28/5/2022).
Pemain terbaik Liga 2 2018 itu bergabung dengan PSMS Medan sejak Kamis 26 Mei 2022. Dirinya mengaku cukup optimis dengan komposisi awal PSMS saat ini. Terlebih ada sosok pemain senior seperti Supardi Nasir dan Arif Suyono.
"Bagus (Arif Suyono dan Supardi Nasir). Bisa dibilang PSMS saat ini ada (sosok) leader. Mereka berdua sosok yang kenyang pengalaman. Ditambah beberapa pemain muda yang bagus juga," katanya.
Baca Juga: Viral Tol Serpong-Bintaro Terendam Banjir, Pengelola: Kali Benda Meluap
Sementara itu, pelatih kepala PSMS Medan, I Putu Gede bersyukur Ichsan kembali berseragam PSMS.
"Pertama, dari awal saya sudah terangkan ke manajemen untuk mempertahankan 50 persen (pemain musim lalu), salah satunya nama Ichsan Pratama," jelasnya.
Meski ada sebagian pemain musim lalu yang lebih memilih bergabung dengan klub lainnya, namun Putu Gede bersyukur Ichsan tetap bertahan dan masuk dalam skemanya.
"Cukup kita sayangkan beberapa pemain (musim lalu) yang lepas. Itu mungkin pilihan mereka, karena mereka lebih memilih (prioritas) main di Liga 1. Jadi kita gak bisa apa-apa, karena merekapun demi karier mereka juga," tukasnya.
Baca Juga: Jadi Juri Puteri Indonesia 2022, Anya Geraldine Banjir Kritikan
Berita Terkait
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Eks Persib dan PSMS Alejandro Tobar Yakini Timnas Indonesia Tekuk Jepang
-
Siapa Omid Popalzay? Pemain Liga 2 Indonesia yang Tukar Jersey dengan Ragnar Oratmangoen
-
PSSI Gelar Workshop untuk Klub Lokal, Fokus Targetkan Peningkatan Kualitas
-
Profil Fikron Afriyanto, Bek Liga 2 yang Ajak Gelut Pemain Timnas Tajikistan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini
-
Oknum ASN Rudapaksa Pelajar SMP hingga Hamil di Padangsidimpuan
-
Ribuan Warga Terdampak Banjir Bandang Tapanuli Selatan
-
H-2 Pencoblosan, Elektabilitas Bobby-Surya Unggul Jauh di Pilgub Sumut 2024