SuaraSumut.id - Polisi menggagalkan peredaran empat kilogram sabu di Kalimantan Timur (kaltim). Dalam pengungkapan itu, dua orang ditangkap di dua lokasi berbeda.
AS (29) ditangkap di kawasan Graha Indah, Jalan Soekarno-Hatta, Balikpapan Utara, pada Senin 30 Mei 2022. Dari AS disita 2 kg sabu.
"Narkoba itu ditemukan di dalam ransel yang dibawa AS," kata Kapolresta Balikpapan Kombes Thirdy Hadmiarso, melansir Antara, Rabu (1/6/2022).
Kepada polisi AS juga mengaku disuruh seseorang dengan inisial KS untuk dijual di Balikpapan.
Sementara itu, Ditresnarkoba Polda Kaltim juga meringkus seorang lelaki di Jalan Rapak Indah, Sungai Kunjang, Samarinda.
Polisi membuntuti dan kemudian menangkapnya dengan dugaan yang bersangkutan membawa narkoba.
"Kami mendapatkan barang bukti berupa 2 kg sabu-sabu," kata Dirresnarkoba Polda Kaltim Kombes Rickynaldo.
Dua pengungkapan di akhir Mei ini menambah panjang daftar tersangka dan barang bukti yang ada pada polisi hal kasus penyalahgunaan narkoba dan peredarannya.
Baca Juga: aespa Rilis Lagu Illusion dan Terpilih Jadi Apple Music Up Next Artist Juni
Berita Terkait
-
Pimpinan Pengadilan Tinggi Palangka Raya Panggil Hakim yang Berikan Vonis Bebas Terdakwa Narkoba
-
Ucapkan Maaf, Jeff Smith Sudah Bebas dari Rehabilitasi Narkoba?
-
Buntut Vonis Bebas Bandar Narkoba, Sejumlah Hakim Di PN Palangkaraya Akan Diperiksa
-
Hakim yang Memvonis Bebas Bandar Narkoba di Palangka Raya Akan Diperiksa
-
Sakit Liver, Gary Iskak Tak Memungkinkan untuk Pakai Narkoba Lagi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional