SuaraSumut.id - Tiga orang nelayan dilaporkan selamat setelah kapal yang mereka tumpangi tenggelam di kawasan Pantai Suak Damar, Kabupaten Nagan Raya, Aceh.
"Semua nelayan selamat. Tidak ada korban jiwa," kata Koordinator Pusdalops BPBD Aceh Barat Mashuri, melansir Antara, Jumat (3/6/2022).
Ia mengatakan, dua nelayan bernama Bahri dan Jaka, warga Meulaboh, Aceh Barat. Sedangkan satu nelayan lain belum diketahui identitasnya.
Kapal nelayan tenggelam di kawasan Pantai Suak Damar, Kecamatan Tripa Makmur, Kabupaten Nagan Raya.
Baca Juga: Ketua YLKI Soal Riset GATS 2021: Indonesia Darurat Konsumsi Rokok!
Kapal tersebut dihantam ombak disertai angin kencang saat sedang melaut. Akibatnya, kapal yang dinakhodai Bahri tersebut tenggelam di laut.
Namun demikian, ketiga nelayan berhasil selamat setelah mendapatkan pertolongan dari nelayan lainnya.
Pihaknya mengimbau nelayan agar berhati-hati saat beraktivitas di laut. Pasalnya, saat ini sebagian besar wilayah pantai barat Aceh masih dilanda angin kencang dan gelombang tinggi.
Berita Terkait
-
Petani dan Nelayan Kontributor Pembangunan, Ombudsman: Perlindungan BPJS Ketenagakerjaan Sangat Penting
-
NasDem Dukung Kebijakan Prabowo Menghapus Kredit Macet Pelaku UMKM, Petani, dan Nelayan
-
Jerit Nelayan di Proyek Kota Elite: Terhimpit Pembangunan, Terlilit Utang
-
Aksi Puluhan Perahu Nelayan di PIK 2, Desak Prabowo Tak Lanjutkan Kebijakan Jokowi Soal Ini!
-
Tiga Helikopter Hilir Mudik Di Langit Sukabumi, Selamatkan 71 Nelayan Terisolasi Di Perairan Tegalbuleud
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Kasus Judi Online Naik di Sumut Naik 300 Persen, Ahmad Sahroni Minta Kapolda Fokus Pemberantasan: Kasihan yang Main!
-
Libur Nataru Makin Lancar! Tol Sibanceh Seksi 1 Dibuka Fungsional 25 Km
-
Pilkada 2024 Aceh Barat Daya Memanas? Dandim: Cuma di Media Sosial!
-
Soal Benteng Putri Hijau, Tim Bobby-Surya: Potret Amburadulnya Kinerja Edy Rahmayadi
-
Representasi Anak Muda, 234 SC Dukung Bobby-Surya Menang di Pilgub Sumut 2024