SuaraSumut.id - Atalia Praratya menunggah sketsa anaknya Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril sedang memeluk Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil. Atalia mengunggah sketsa itu di akun Instagramnya @ataliapr, dilihat Suarasumut, Jumat (10/6/2022).
Postingan itu awalnya berbentuk foto saat Ridwan Kamil bersama istri Atalia dan putrinya berada di pinggir sungai. Foto itu kemudian berubah menjadi sketsa dengan tambahan Eril memeluk Ridwan Kamil.
Dalam unggahannya, Atalia mengucapkan syukur atas ditemukannya Eril dalam keadaan utuh wangi setelah 14 hari menghilang.
"Alhamdulilah Allahu Akbar. Ditemukannya a Eril dalam keadaan utuh, lengkap, bersih, tampan, tersenyum dan wangi setelah 14 hari menghilang, membuat saya yakin seyakin yakinnya bahwa Allah menjaga dan memuliakannya," tulis Atalia dalam unggahan.
Atalia mengatakan, segala rasa khawatir dan gundah pada dirinya hilang setelah anaknya ditemukan. Rasa khawatirnya kini berubah menjadi rasa syukur.
"Hilanglah kini segala khawatir dan gundah yang selama ini kami rasakan. Dari resah kini berubah menjadi rasa syukur yang begitu dalam, karena tentu tidak ada yang lebih diinginkan oleh seorang hamba selain berada dalam liputan kasih sayang Allah di akhir hidupnya. Husnul khatimah," tulisnya.
Atalia juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh pihak yang telah membantu dalam proses pencarian Eril.
"Terima kasih pula saya sampaikan kepada semua yang turut membantu dalam proses pencarian sampai kepulangannya, otoritas swiss, pemerintah RI, KBRI, keluarga, sahabat dan masyarakat serta semua yang turut membantu dan mendoakan dari berbagai belahan dunia," tulisnya.
Postingan Atalia tersebut kemudian mendapat beragam komentar warganet. Para warganet mengucapkan syukur atas ditemukannya Eril.
Baca Juga: NCT Buka Audisi Anggota Baru, Netizen Justru Khawatirkan pada Dua Anggota Ini
"Alhamdulillah...Allahu Akbar...Allah berkendak....pasti yang terbaik..selamat beristirahat dengan tenang ya Eril.....doa kami semua terus mengalir utkmu...Subhanallah...big hug buat teh lia & kang emil," tulis warganet.
"Allah maha baik…Allah maha besar…Allah maha kuasa… Allahumaghfirlahu warhamhu wa’afihi wa fu’anhu," tulis warganet.
"Alhamdulillah yaa Allah.. Allahu Akbar. Insya Allah Husnul Khotimah," tulis warganet.
Tag
Berita Terkait
-
Atalia Praratya Kamil: Allahu Akbar! Eril Ditemukan Dalam Kondisi Tersenyum
-
Hikayat Daun Eucalyptus yang Wanginya Keluar dari Jasad Eril, Pohon dari Era Purba dan Punya Arti Nama Baik dan Tertutup
-
Alasan Ilmiah Mengapa Jenazah Mendiang Eril Masih Utuh Meski Tenggelam di Sungai Selama 14 Hari
-
Ridwan Kamil Video Call Sang Istri Usai Memandikan Jenazah Eril, Atalia: Masya Allah
-
Ridwan Kamil Ungkap Penjelasan Ilmiah di Balik Utuhnya Jenazah Eril: Sungai Aare Sedingin Kulkas
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati