SuaraSumut.id - Ratusan umat Islam yang tergabung dalam Aliansi Ormas Islam Sumut bakal menggelar unjuk rasa di Konjen India di Medan, Jumat (17/6/2022).
Unjuk rasa ini merupakan buntut dari pernyataan politisi India Nupur Sharma yang menghina Nabi Muhammad SAW.
"Besok kita akan menggelar aksi unjuk rasa di Konjen India, kita umat Islam di Sumut protes keras atas pernyataan Nupur Sharma," kata Ustadz Rahmad Gustin, Ketua Liga Muslim Indonesia (LMI) Sumut kepada SuaraSumut.id, Kamis (16/6/2022).
Ia mengatakan, massa aksi akan berkumpul di Masjid Raya Al Mashun, Jalan Sisingamangaraja Medan.
"Setelah salat Jumat kita langsung bergerak ke Konjen India. Estimasi massa sekitar lima ratus orang. Untuk tuntutan besok kita akan sampaikan ke Konjen India. Intinya kita protes keras itu," tukasnya.
Diketahui, politisi India Nupur Sharma yang membikin gempar karena pernyataannya yang menyakiti umat Islam, karena dianggap menghina Nabi Muhammad SAW.
Pernyataan tersebut bahkan mengundang berbagai kecaman dari berbagai negara. Di India sendiri, berbagai protes dan unjuk rasa terhadap ungkapan politikus tersebut pecah, salah satunya di Negara Bagian Jharkhand, India.
Hinaan itu langsung berimbas pada karir politik Nupur Sharma. Ia diberhentikan sementara dari posisi sebagai juru bicara Partai Bhayatiya Janata.
Nupur Sharma juga sudah mengklarifikasi ucapannya melalui twitter bahwa ucapannya menyebabkan ketidaknyamanan atau menyakiti perasaan keagamaan siapapun.
Baca Juga: Raline Shah Ungkap Sempat Konflik dengan Ayah, Tak Terima Perubahan Hidup Baru Anaknya
Kontributor : M. Aribowo
Tag
Berita Terkait
-
PA 212 Demo Kedubes India Setelah Sholat Jumat Besok, Protes Nabi Muhammad SAW Dihina Nupur Sharma
-
Pemerintah India Makin Represif Ke Minoritas Islam, Rumah Hingga Bisnis Warga Muslim Dihancurkan
-
Taj Mahal, Inilah 7 Fakta Menarik tentang India
-
Neraca Perdagangan Mei 2022 Surplus 2,90 Miliar dolar AS, India Jadi Pembeli Terbesar
-
Video Viral! Ajari Siswanya Joget India, Aksi Guru ini Tuai Pujian dari Warganet
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Puluhan Korban Bencana Sumut Belum Ditemukan, 126 Orang Luka-luka
-
Rumah Korban Banjir Pidie Jaya Masih Tertimbun Lumpur, Ini Harapan Warga
-
Korban Meninggal Bencana Sumut Tembus 374 Orang, Terbanyak di Tapanuli Tengah!
-
Hyundai Creta Alpha Resmi Meluncur, Segini Harganya
-
Viral Pria Bersenjata Tajam di Labuhanbatu Selatan Sandera Wanita Renta, Pelaku Ditangkap