SuaraSumut.id - Saat ini penyakit jantung dan pembuluh darah tidak hanya menyerang orang yang lanjut usia (lansia), namun generasi muda kaum milenial.
Demikian dikatakan Ketua Umum YJI Esti Nurjadin melansir Medanheadlines.om--jaringan Suara.com, Selasa (21/6/2022).
"Kita berharap generasi milenial untuk dapat mengubah gaya hidup sehat. Pengurus YJI Sumut untuk dapat mengomunikasikan hal yang sama, karena mencegah lebih baik dari pada mengobati," katanya.
Ia mengatakan, kampanye hidup sehat itu yakni dengan menggunakan teknologi, yang lebih cepat dalam hal menyampaikan informasi.
"Mari sama-sama kita menjadi agen perubahan terutama penyakit jantung," katanya.
Gubernur Sumut Edy Rahmayadi meminta Yayasan Jantung Indonesia (YJI) Sumut untuk lebih intensifkan lagi kampanye gaya hidup dan perilaku sehat pada masyarakat.
"Tujuannya agar penyakit jantung dan pembuluh darah tersebut dapat diminimalisir," kata Edy.
Edy mengatakan, hampir 70 persen masyarakat yang terkena penyakit jantung dan pembuluh darah disebabkan gaya hidup yang tidak sehat, dan sisanya lagi karena bawaan gen (keturunan).
'Penyakit jantung ini bermaslaah kalau kita yang membuat masalah. Berarti yang harus dikerjakan yayasan adalah mengantisipasi masyarakat dengan perilaku dan gaya hidup sehat, termasuk di antaranya adalah konsumsi makanan yang sehat," kata Edy.
Baca Juga: Pacari Nikita Mirzani, John Hopkins Diolok-olok sampai Bilang Orang Indonesia Jahat
Berita Terkait
-
Punya Kepribadian Ambius dan Cepat Marah? Waspada Risiko Sakit Jantung Meningkat!
-
Sakit Jantung, Seorang Jemaah Calon Haji Asal Sragen Meninggal di Madinah
-
Wajib Tahu, Pasien Sakit Jantung Perlu Perhatian Khusus Saat Puasa Ramadhan
-
Penyintas Covid-19 Berisiko Tinggi Sakit Jantung, Olahraga Bisa Jadi Solusi Pencegahannya
-
Miris! Pelajar SMP di Tasikmalaya Terpaksa Cari Kayu Bakar untuk Biaya Pengobatan Ibunya yang Sakit Jantung
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja