SuaraSumut.id - Seorang remaja Palestina meninggal dunia setelah ditembak tentara Israel di Tepi Barat.
Menurut tentara Israel, warga itu termasuk di antara sekelompok yang menolak berhenti melempari pengendara dengan batu di sebuah jalan.
Para pejabat Palestina membenarkan bahwa seorang remaja berusia 16 tahun tewas.
Militer Israel mengatakan sejumlah tersangka melemparkan batu yang membahayakan warga sipil yang sedang berkendara di sebuah jalan raya di dekat kota Ramallah.
"Tentara di lokasi bertindak untuk menghentikan tersangka sesuai prosedur operasi standar, dengan menggunakan peluru tajam sebagai jalan terakhir," katanya.
Wali kota Silwad mengatakan, kota kecil yang dihuni warga Palestina di dekat lokasi kejadian, penduduk berencana melakukan aksi mogok massal "untuk mengutuk kejahatan itu".
Berita Terkait
-
Keji, Tentara Zionis Israel Tembak Remaja Palestina hingga Tewas
-
Penembakan Terjadi di Kelab Malam, Dua Tewas-14 Luka-luka
-
Kronologi Penembakan di Kelab Malam Oslo, Dua Tewas dan 14 Alami Luka Parah
-
Truk Tangki Air Jatuh ke Jurang, Sopirnya Tewas
-
Wisata Berujung Petaka, Tiga Orang Tewas Akibat Bus Pegangkut Siswa SD Masuk Jurang di Tasikmalaya
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana