SuaraSumut.id - Nikita Mirzani tetap tampil kece di tengah persoalan hukum dengan Dito Mahendra maupun kasus Holywings yang menghebohkan publik lantaran mengadakan promo minuman keras untuk orang bernama 'Muhammad' dan 'Maria'.
Dengan gaya sporty berbalut miniset, topi dan kacamata hitam, Nikita Mirzani tampak keren, penuh percaya diri. Ia seolah tak ambil pusing dengan berbagai kabar tidak mengenakan yang menderanya ketika meninjau lokasi pembangunan Holywings di Bali.
Nikita memposting momen kedatangannya saat melakukan pengecekan pembangunan Holywings di Bali, di Instagram @nikitamirzanimawardi_172.
Dalam postingannya, Nikita turut mengunggah 10 foto dirinya saat berkeliling meninjau areal pembangunan.
Dalam keterangan yang ditulisnya, Nikita Mirzani mengaku sangat bersemangat datang ke lokasi pembangunan Holywings yang nantinya akan menjadi klub festival pantai terbesar di Asia.
"Super excited for the up coming one of the biggest beach fest club in Asia, get ready next month for the opening of @holywingsindonesia ball on the 19th," tulis Nikita, dilihat SuaraSumut.id, Sabtu (25/6/2022).
Postingan Nikita langsung mendapat respons dari warganet. Bahkan, salah seorang warganet menyindir dengan pertanyaan jika Nikita Mirzani saat ini sudah berstatus tersangka.
"Nyai katanya udah jadi tersangka?," tulis warganet.
Pertanyaan tersebut mendapat respons dari netizen lainnya.
Baca Juga: Apa Itu Ulkus Dekubitus? Kenali Apa Saja Penyebabnya
"Katanya kan? Nyatanya lagi ngurus bisnis," balas warganet lainnya.
Kontributor: M. Aribowo
Berita Terkait
-
Nikita Mirzani Jadi Tersangka Pencemaran Nama Baik, Publik Berterima Kasih: Polres Serang Banjir Karangan Bunga
-
Dikabarkan Putus dengan John Hopkins, Nikita Mirzani: Gue Bukan Fuji dan Thariq yang Selalu Bikin Konten
-
Nikita Mirzani Bantah Putus dari John Hopkins, Sebut Sekarang LDR
-
Nikita Mirzani Keceplosan Sebut Luna Maya Sudah Punya Pacar tapi Tak Pernah Diposting
-
Nikita Mirzani Jawab Kabar Putus dengan John Hopkins
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Korban Banjir Pidie Jaya Masih Bertahan di Tenda Pengungsian, Huntara Tak Kunjung Jelas
-
BMKG Peringatkan Gelombang Laut Tinggi di Sumut hingga 2,5 Meter, Nelayan Diminta Waspada
-
Anggota Brimob Polda Aceh yang Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Kini Dipecat
-
Anggota Brimob Polda Aceh Gabung dengan Tentara Bayaran Rusia Usai Desersi
-
OYO Laporkan Pengelola Hotel ke Polda Sumut, Diduga Langgar Perjanjian dan Ganggu Operasional