SuaraSumut.id - Rekaman video pria diduga pelaku pencabulan di tempat umum viral di media sosial. Dalam video yang beredar, tampak pria nyaris telanjang bulat duduk dengan cara menutupi wajahnya dengan tangan.
Pria itu terlihat sedang diinterogasi lantaran diduga menjadi pelaku begal payudara terhadap anak gadis di sebuah pasar.
"Terduga pelaku pelecehan gadis di bawah umur tertangkap di pasar malam Cidodol," tulis akun Instagram @merekamjakarta dikutip Suara.com, Minggu (26/6/2022).
Dari keterangan akun, pelaku berinisial P telah melakukan pelecehan kepada gadis muda yang sedang berada di Pasar Malam Cidodol, Grogol Selatan, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan pada Sabtu (25/6/2022) malam.
Baca Juga: Ketua MUI Sebut Hinaan dan Tingkah Holywings Keterlaluan, Dukung Unjuk Rasa Banser
"Ia disebut telah menyentuh dada para gadis di bawah umur di Pasar Malam Cidodol. Salah satu kakak korban, H (19) mengatakan, korban berjumlah tiga orang dan masing-masing berinisial S (13), B (16), dan V (18) yang sedang jajan di Pasar Malam Cidodol," tulisnya.
Narasi yang tertulis dalam video itu menjelaskan jika penangkapan terjadi setelah korban berinisial S melaporkan aksi cabul pelaku. Modus begal payudara itu berpura-pura berkenalan dengan korbannya.
Keterangan akun menyebutkan, dugaan pelecehan itu terungkap setelah para korban mulai curiga gerak-gerik pelaku lantaran sempat dibuntuti.
Pasalnya, pelaku disebut sempat menyenggol payudara korban S saat berpapasan. Setelah mendengar keterangan S, sang kakak langsung mencari orang yang dicurigai sebagai pelakunya.
Pelaku juga disebut sempat diseret oleh kakak korban karena dianggap mau melarikan diri.
Baca Juga: Presiden Jokowi Ingin Hentikan Perang Ukraina dan Rusia
"Nah ama si korban langsung dipantau dan lapor ke tetehnya, Y (25). Tetehnya ngamuk langsung cari orangnya, eh malah papasan ama tetehnya. Si pelaku sempet melarikan diri cuma langsung diseret ama teteh saya," katanya.
Berita Terkait
-
Riset Ungkap Orang Indonesia Suka Tonton Video Online Berupa Konten Musik hingga Komedi-Viral
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
-
Viral Bapak 11 Anak Bikin Heran Dedi Mulyadi, Ini Tips Atur Keuangan Keluarga Pas-pasan
-
Viral Beli Emas usai Lebaran: Kecemasan Kolektif Tanpa Solusi?
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Pemuda di Mandailing Natal Bakar Rumah Ortu Gegara Kesal Tak Diberi Uang
-
Gajah Sumatera Ditemukan Mati di Perkebunan yang Berbatasan dengan TNGL Langkat, Apa Sebabnya?
-
Mobil Sekeluarga Tertabrak Kereta Api di Asahan, 1 Tewas dan 4 Luka-luka
-
3 Geng Motor Ditangkap Gegara Aniaya Pelajar di Asahan Sumut
-
Cuaca Ekstrem Landa Pematangsiantar, Satu Rumah Rusak