SuaraSumut.id - Dalam rangka memeriahkan HUT Kota Medan ke 432, Pemkot Medan menggelar kompetisi sepak bola dan futsal antar OPD. Kompetisi ini berlangsung di Stadion Teladan, Medan dari 25 Juni hingga 2 Juli 2022.
Wali Kota Medan Bobby Nasution berharap, dari kompetisi ini terjalin kekompakan antara seluruh OPD dan forkopimda. Menurut Bobby, untuk mensejahterahkan masyarakat Medan perlu adanya kolaborasi bersama.
"Kolaborasi tidak hanya dibangun di tempat kerja saja tetapi juga dapat dibangun melalui olahraga," kata Bobby, Sabtu (25/6/2022).
Kadispora Kota Medan Pulungan Harahap mengatakan, kompetisi ini bertujuan untuk menjalin sulaturahmi sekaligus memeriahkan HUT Kota Medan ke-432.
Baca Juga: Viral Shin Tae-yong Belajar Bahasa Indonesia, Pakai Peci dan Ucapkan Selamat Lebaran
"Kompetisi ini diikuti 16 tim sepak bola dan 24 tim futsal yang terdiri dari instansi di Pemkot Medan." katanya.
Selain itu, dalam kompetisi ini digelar juga pertandingan eksebisi antara PS Pemkot Medan VS PS Kodim. Bobby ikut serta memperkuat tim PS Pemkot Medan.
Dalam pertandingan eksebisi, jual beli serangan dilakukan oleh kedua tim namun tidak satupun gol tercipta hingga pertandingan berakhir.
Berita Terkait
-
Rektor USU Dilaporkan Tim Edy-Hasan ke Bawaslu, Diduga Atur Kemenangan Bobby-Surya di Pilgub Sumut 2024
-
Oppo Resmi Jadi Sponsor Timnas Indonesia, Bagi-bagi Tiket AFC Gratis
-
Cara Daftar Sekolah Sepak Bola STY Academy, SSB Milik Shin Tae-yong
-
Blak-blakan Hasto Sebut Keterlibatan Partai Coklat di Pilkada Sumut: Jangan karena Menantu Jokowi, Segala Cara Dipakai
-
Indonesia Re Gelar "Upholding Legal & Compliance Excellence for Sustainable Industry"
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Truk Hilang Kendali di Lampu Merah Slipi, Satu Tewas
-
Kolaborasi Telkomsel dan ZTE Tingkatkan Kualitas 4G dengan Teknologi AI
-
10 Korban Longsor di Karo Ditemukan dalam Keadaan Meninggal Dunia
-
Pemenuhan Hak Asuh Anak Belum Jadi Prioritas Calon Kepala Daerah di Pilkada 2024
-
Kabar Baik dari Mendag Budi Santoso, Harga Minyakita Turun Pekan Ini