SuaraSumut.id - Profesi menjadi driver ojek online atau ojol bisa dibilang cukup berat. Pasalnya, terkadang orderan pelanggan bisa berbahhaya karena melebihi kapasitas kendaraan atau sepeda motor yang dikemudikan driver ojol.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @fakta.indo, terlihat seorang driver ojol membawa meja berbahan besi yang ukurannya besar.
Driver ojol juga terlihat kesulitan membawa orderan penumpang karena bentuk meja kaca itu cukup panjang hingga melebihi jok sepeda motor.
"Perjuangan seorang ojol, terkadang dapat orderan yang sedikit menyulitkan dan berbahaya di jalan raya," tulis akun tersebut dikutip SuaraSumut.id, Minggu (26/6/2022).
Belum diketahui di mana lokasi dan kapan video itu direkam. Namun aksi driver ojol membawa meja besi berukuran besar itu mendapat sorotan dari warganet.
Kebanyakan warganet merasa kasihan karena orderan meja besi besar itu dianggap membahayakan keselamatan driver ojol di jalanan.
Ada juga warganet yang salut atas perjuangan driver ojol membawa pesanan yang dianggap sudah melebihi kapasitas.
"#saveojol ."
"#bukanmaen ."
Baca Juga: Warga Bogor Bisa Tukar Botol Plastik Bekas Jadi Pulsa Indosat
"Astagfirullah kasian ."
"ya Allah ."
"Seriuus bisa dibawa???."
"Yang ngorder nggak ngira."
"Lah bisa gitu yak."
"Gak ngotak yang order."
"Yah kalau ini mah membahayakan. Kerja keras boleh tapi public dan personal safety priority."
"Hadeh nyawa juga tanggungannya
"Bisa di-cancel gak sih itu?."
"Ngeri bang.. kalau ongkosnya Rp 500 ribu mah mending."
"Keterlaluan sih kyk gitu."
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Berita Terkait
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
-
Link Send The Song Aman? Ini Cara Bikin Pesan Lagu yang Viral di TikTok
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Smartfren Perkenalkan Unlimited Suka-Suka, Harga Mulai Rp 9 Ribu
-
Masyarakat Rantauprapat Antuasias Ikuti Acara Sehat Bersama Asian Agri dan Tanoto Foundation
-
Rumah Wakil Ketua DPRD Labuhan Batu Diteror Bom Molotov: Saya Serahkan ke Polisi!
-
Polisi Buru Pelempar Botol ke Bobby-Edy, Pilkada Sumut Memanas!
-
Bobby Nasution Minta Tim Cabut Laporan Kasus Mobilnya Dilempar Usai Debat Kedua Pilgub Sumut