SuaraSumut.id - Beredar video yang menampilkan uang Rp 100 ribu saat disinari lampu ultraviolet (UV) yang bikin orang tercengang.
Seketika uang merahan cetakan Bank Indonesia itu berubah penampilan menunjukkan keasliannya.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @info_jakartapusat, tampak adanya perubahan dari uang Rp 100 ribu setelah disinari UV. Hal ini guna membuktikan sistem keamanan sehingga sulit untuk dipalsukan.
"Ternyata begini uang Indonesia di bawah sinar Ultraviolet. Diketahui uang rupiah yang dirilis BI termasuk dalam uang teraman di dunia," tulisnya dikutip SuaraSumut.id, Selasa (28/6/2022).
Dalam keterangan video, ada tiga level keamanan di dalam uang pecahan Rp 100 ribu.
"Rupiah memiliki sistem pengamanan tiga level dan menjadi mata uang yang pengamanannya sangat kompleks," tulisnya.
Disebutkan, jika tiga level keamanan pecahan uang rupiah itu di antaranya terbuka, semi tertutup dan tertutup.
"Level 1 (terbuka) yang berarti unsur pengamannya dapat dideteksi tanpa bantuan alat (3D), level 2 (semi tertutup) unsur pengaman dapat dideteksi dengan alat sederhana seperti kaca pembesar dan lampu ultraviolet (UV). Serta level 3 (tertutup) yang hanya dapat dideteksi dengan mesin sortasi milik Bank Sentral atau peralatan laboratorium."
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Baca Juga: Wisata Gili Air Lombok: Rekomendasi Tempat Diving Terindah
Berita Terkait
-
Viral Pasien Akui Dilecehkan Oknum Perawat di Jepara, Tanggapan RS Diduga Lokasi Kejadian Tuai Kontroversi
-
Viral Outfit Cewek Seblak, Andalan Anak Kosan saat Cari Makan
-
Melokal Banget, Viral Penyanyi Korea Selatan Gaho Doyan Makan Indomie
-
Viral Kisah Bocah Penjual Donat yang Rela Putus Sekolah Demi Membantu Perekonomian Keluarga
-
Viral Makeup Wanita Luntur gara-gara Menerabas Hujan, Dibilang Jadi Kayak Saingan Suzanna
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Layanan Pegadaian Hadir di Mandrehe Nias Barat
-
Indosat Hadirkan AIvolusi5G yang Kini Mencakup Lebih dari 340 Site Kota Medan
-
Telkomsel Lanjutkan Kebijakan Penyesuaian Biaya Berlangganan di Wilayah Terdampak Bencana Sumatera
-
Ansor Medan Apresiasi Gebrakan Menkomdigi Meutya Hafid Tekan Transaksi Judol hingga 57 Persen
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini