SuaraSumut.id - Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto menyampaikan pesan tegas.
Hadi Tjahjanto mewanti-wanti BPN Sumut untuk tidak melakukan pungutan liar atau pungli kepada masyarakat.
"Termasuk paling penting adalah tidak ada pungli, memang saya wanti-wanti," kata Hadi Tjahjanto di Medan, Selasa (12/7/2022).
Mantan Panglima TNI ini menyampaikan, jika ada temuan pungli maka dirinya tidak segan untuk memberhentikan anak buahnya.
"Kalau ada pungli laporkan saya akan saya berhentikan," katanya.
Hadi juga meminta agar pelayanan kantor BPN Sumut lebih ditingkatkan, khususnya pada hari Sabtu dan Minggu.
"Sabtu-Minggu saya yakin dibuka karena apa untuk mewadahi bagi masyarakat yang kerja dari hari Senin sampai hari Jumat," katanya.
"Sabtu-Minggu tetap diberikan pelayanan prioritas khusus untuk yang melaksanakan pengurusan sendiri," sambungnya.
Secara umum Hadi melihat untuk saat ini pelayanan di kantor BPN Sumut sudah sangat bagus.
Baca Juga: 1,9 Juta Akun Free Fire di Ban Permanen
"Masyarakat bisa mengurus di sini, baik mengurus sertifikat mengurus roya kemudian balik nama dan sebagainya , dengan pelayanan yang baik diberikan informasi yang baik," katanya.
Berita Terkait
-
Menteri ATR Hadi Tjahjanto Datang ke Sumut Tinjau Objek Konflik Agraria: Saya Harus Turun ke Lapangan
-
Hadi Tjahjanto Bentuk Satgas Mengawasi Konflik Agraria antara PTPN XII dengan Warga Desa Tegalrejo Malang
-
Pergantian Menteri dan Wakil Menteri ATR/BPN Hanya untuk Kepentingan Politik, Tidak untuk Selesaikan Konflik Agraria
-
Hadi Tjahjanto jadi Menteri ATR/BPN Bukti Kegagalan Jokowi, KPA Ungkap Sederet Kasus Kekerasan TNI di Konflik Agraria
-
Selesaikan Konflik Agraria Jadi Pekerjaan Besar Menteri Hadi Tjahjanto
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
225 Destinasi Wisata di Aceh Rusak Akibat Bencana
-
Jangan Anggap Sepele Ban Motor! Ini Alasan Harus Ganti Ban Sebelum Liburan Isra Miraj
-
Diskon Tiket Kereta 10 Persen Buat Alumni-Tenaga Kependidikan Perguruan Tinggi, Ini Cara Daftarnya
-
Libur Panjang Isra Miraj, KAI Sumut Sediakan 34.288 Tiket Kereta
-
Pria Aceh Ditangkap Bawa 1,9 Kg Sabu ke Jakarta saat Hendak Naik Pesawat