SuaraSumut.id - Polrestabes Medan akan bakal menertibkan pelajar yang membawa sepeda motor tanpa memiliki SIM.
Demikian dikatakan Kasat Reskrim Polrestabes Medan, Kompol Teuku Fathir Mustafa melansir Digtara.com--jaringan Suara.com, Rabu (13/7/2022).
"Kita bakal melakukan penertiban bagi pelajar yang belum memiliki SIM," katanya.
Fathir menjelaskan, Polrestabes Medan akan bekerja sama dengan pihak sekolah-sekolah untuk membatasi pelajar yang membawa sepeda motor.
Hal ini dilakukan untuk menghindari adanya konvoi jalanan agar tidak terciptanya komunitas geng motor baru.
"Kita bekerja sama dengan pihak sekolah untuk bisa melakukan pembatasan kepada para pelajar untuk tidak melakukan kegiatan konvoi," katanya.
Saat ini, kata Fathir, pihaknya bersama Forkopimda Medan melakukan patroli dalam skala besar, baik siang maupun malam hari.
"Jadi kami bekerja sama dengan instansi terkait untuk meningkatkan kegiatan patroli. Selama ini sudah berjalan selama tiga bulan yang melibatkan TNI dan Satpol PP," jelasnya.
Baca Juga: Statistik Cemerlang Marques Bolden saat Timnas Basket Indonesia Bikin Sejarah Kalahkan Arab Saudi
Berita Terkait
-
Bikin Resah Masyarakat, Polda Sumut Turun Tangan Basmi Geng Motor di Medan
-
Polisi Tangkap 5 Anggota Geng Motor Lukai Wanita di Jalan Pabrik Tenun Medan
-
Beringas Geng Motor di Medan Aniaya IRT hingga Luka-luka, 5 Pelaku Ditangkap
-
Aksi Geng Motor Makin Mengerikan, Remaja 17 Tahun Asal Purwakarta Tewas Mengenaskan
-
Beredar Video Kericuhan Warga Lawan Dua Bocah Diduga Anggota Geng Motor
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Makna Isra Miraj dan Cara Meneladaninya dalam Kehidupan Sehari-hari
-
Cushion Belang Saat Dipakai? Ini Cara Mengatasinya agar Makeup Lebih Menyatu
-
Bajak Laut Beraksi di Gabon Afrika, Culik 4 WNI Awak Kapal Ikan
-
Seleksi Calon Anggota KPI 20262029 Dibuka, Berikut Jadwal, Syarat, dan Cara Daftarnya
-
Update Status! 16 Ucapan Isra Miraj 2026 yang Menyentuh Hati