SuaraSumut.id - Majelis hakim menegur Nikita Mirzani saat menjadi saksi dalam persidangan terdakwa Isa Zega. Hakim menilai ucapan Nikita Mirzani tidak sopan di persidangan.
Awalnya, hakim bertanya soal hubungan Nikita Mirzani dengan Isa Zega. Ia kemudian menjawab tidak mengenal, bahkan tak mengetahui namanya.
"Enggak tahu (nama asli Isa Zega). Yang saya tahu dia waria, bencong," kata Nikita Mirzani dalam di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, melansir Suara.com, Kamis (14/7/2022).
"Kalau tidak tahu namanya, panggil saja terdakwa," kata hakim ketua menegur Nikita.
Nikita Mirzani kemudian minta maaf atas ucapan itu. Ia lalu menyebut Isa Zega dengan terdakwa.
Diketahui, kasus ini bermula saat Isa Zega mengaku menjadi korban penganiayaan di Kalibata, Jakarta Selatan, pada 3 November 2021.
Pelaku yang berjumlah dua orang kemudian menggelar jumpa pers bersama Isa Zega dan pengacaranya, Indra Tarigan.
Dua orang pelaku mengaku mendapat perintah dari Nikita Mirzani. Namun, Nikita Mirzani tak terima saat namanya terseret kasus tersebut.
Dirinya melaporkan Isa Zega ke Polres Metro Jakarta Selatan atas pencemaran nama baik dan keterangan palsu di bawah sumpah. Isa Zega dijerat dengan Pasal 242 ayat 1 KUHP dan atau Pasal 310 ayat 1 KUHP.
Baca Juga: Lewati Babak Pertama Singapore Open 2022, Anthony Ginting Masih Jauh dari Kata Puas
Berita Terkait
-
John Hopkins Bongkar Kelakuan Nikita Mirzani Saat Pacaran, Tak Terduga Ternyata...
-
Nikita Mirzani Ditegur Hakim Gegara Panggil Isa Zega Bencong di Persidangan
-
Nikita Mirzani Sebut Isa Zega Bencong di Persidangan
-
Nikita Mirzani Mau Damai, tapi Syaratnya Indra Tarigan Penjarakan Kiki The Potters dan Isa Zega
-
Nikita Mirzani Ditegur Hakim Gara-gara Sebut Terdakwa Isa Zega Bencong
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Laga Harga Diri di Tanah Rencong, PSMS Medan Siap Tempur Curi Poin dari Persiraja Malam Ini
-
PSMS Medan Bawa 23 Pemain ke Aceh untuk Curi Poin dari Persiraja
-
Warga Bandar Tarutung Tapsel Berjuang Atasi Jalan Berlumpur Pascabanjir, Aktivitas Ekonomi Tersendat
-
Kapolda Aceh Ngaku Tak Tahu Motif Anggota Brimob Gabung Tentara Bayaran Rusia
-
8 Jembatan Bailey Dibangun di Aceh Timur Pascabencana