SuaraSumut.id - Miftah Maulana Habiburrahman atau Gus Miftah membagikan momen bahagia bersama istri ketika berada di tanah suci Mekkah, dalam rangka menunaikan ibadah haji.
Dalam video yang diunggah di akun Instagramnya @gusmiftah, ia bersama istri Ning Astuti sedang berada di eskalator stasiun kereta api yang menghubungkan Kota Mekkah dan Madinah.
Pendakwah kondang anti mainstream ini tampak keren dengan mengenakan kacamata hitam. Sedangkan istrinya tampak anggun dengan balutan jilbab warna pink. Keduanya berjalan beriringan di stasiun kereta api.
"Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh otw to Madinah from Mekkah dengan menggunakan kereta cepat," kata Gus Miftah, dilihat Kamis (14/7/2022).
Baca Juga: Bawaslu Diminta Periksa Mendag Zulkifli Hasan
Selain membagikan momen bahagia dengan istrinya ketika hendak bertolak dari Mekkah ke Madinah naik kereta cepat, Gus Miftah juga memberikan kunci hidup bahagia kepada khalayak.
"Saudaraku kunci bahagia itu sederhana (yakni) bersyukur dan bersabar. Bersyukur atas apa yang sudah ada dan bersabar atas apa yang belum ada," ungkapnya.
"Insya Allah kita bahagia," sambungnya.
Sembari menunggu kereta api tiba, Gus Miftah juga mendoakan khalayak agar dimudahkan untuk berhaji ke tanah suci.
"Ini keretanya neng neng neng. Alhamdulillah semoga semuanya dimudahkan untuk berhaji ziarah Makkah Madinah, amin," harap Gus Miftah.
Baca Juga: Pernah Jadi Menantu Amien Rais, Ini Sosok Futri Zulya Anak Mendag Yang Heboh Dikampanyekan Zulhas
Sontak saja postingan Gus Miftah itu langsung membuat warganet sejuk, dan mengamini doa Gus Miftah.
Berita Terkait
-
Dicap Sombong, Adab Fuji ke Awak Media saat Lebaran Jadi Perbincangan: Tumben
-
Ziarah Makam Vanessa Angel saat Lebaran, Penampilan Fuji Jadi Perbincangan
-
CEK FAKTA: Presiden Prabowo Pakai Dana Haji untuk Lanjutkan Bangun IKN
-
Bank Aladin Syariah Gandeng Nanobank Syariah Permudah Masyarakat Buka Tabungan Haji
-
Mengintip Harga Hampers Lebaran Istri Haji Isam untuk Rekan Artis
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Pria Bunuh Pacar dan Kubur Jasadnya di Kebun Sawit Labusel, Cemburu Korban Dijodohkan
-
Pukul Polisi saat Ditangkap, Maling Motor di Medan Diberi "Hadiah Lebaran"
-
Gunungsitoli Diterjang Banjir, Ratusan Jiwa Terdampak dan Puluhan Rumah Terendam
-
Polres Padang Lawas Tes Urine Dadakan di Arus Balik Lebaran 2025, Ini Tujuannya
-
Pemprov Sumut Target Peremajaan Sawit Rakyat 11.000 Hektare, Ini Alasannya