SuaraSumut.id - Sebuah video yang menunjukkan seorang bocah meminta sumbangan untuk top up game Free Fire (FF) viral di media sosial.
Dilihat SuaraSumut.id akun Instagram @medantalk, Sabtu (16/7/2022), tampak bocah yang memakai baju koko dan dan lobe menghampiri pengendara motor di persimpangan lampu merah.
Dengan membawa kotak kecil, sang bocah meminta sumbangan kepada pengendara itu. Pengendara motor yang melihat itu lalu mengajak bocah mengobrol.
"Jadi itu (sumbangan) uangnya untuk apa, untuk bikin apa? Ini bikin top up apa?," tanya pengendara motor kepada bocah itu.
Baca Juga: BNPB : Warga Jabodetabek Waspada Banjir Susulan karena Curah Hujan di Bogor
Dengan polos bocah tersebut menjawab jika uang sumbangannya itu untuk top up Fire Fire.
"Top up FF," jawabnya.
Mendengar jawaban itu, pengendara motor langsung menyentil sang bocah.
"Bukan ke masjid kan, berdosa," kata wanita itu.
Bocah tersebut kembali menimpali kalau uang sumbangan tersebut nantinya untuk makan.
Baca Juga: Pilunya Hati Istri Ini Dapati Motor Suaminya Ada di Kos Perempuan Lain
"Ya untuk makanlah," katanya sembari tersenyum.
"Udah gak apa-apa yang penting top up FF," sambung bocah itu.
Nitizen pun dibuat ngakak oleh tingkah bocah tersebut. Kolom komentar pun dibanjiri nitizen.
"Maen kali ah," tawa nitizen.
"Memang aku geram dengan FF itu, dmpaknya buruk, anakku ku marahi aja kalau main itu," kesal nitizen.
"Coba aja main sketer kak," balas netizen.
"Jangan gamenya yang kau salahin, pande-pande kau lah ngatur anak kau itu," kata netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Berkaca dari Ruben Onsu, Ini Keutamaan Bangun Musala atau Masjid
-
Pemain PC Kini Bebas dari PSN! Sony Ubah Kebijakan Akun PlayStation
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Mau SG2 Gurun Pasir Gratis? Klaim Link DANA Kaget FreeFire Sekarang!
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
-
Klasemen Terbaru: Timnas Indonesia U-17 Selangkah Lagi Lolos Piala Dunia U-17
Terkini
-
Gunungsitoli Diterjang Banjir, Ratusan Jiwa Terdampak dan Puluhan Rumah Terendam
-
Polres Padang Lawas Tes Urine Dadakan di Arus Balik Lebaran 2025, Ini Tujuannya
-
Pemprov Sumut Target Peremajaan Sawit Rakyat 11.000 Hektare, Ini Alasannya
-
Banjir Rendam Ratusan Rumah di Aceh Selatan, 644 Warga Terdampak
-
Perwira Polisi di Labusel Sumut Dituding Pesta Narkoba saat Lebaran 2025, Ini Faktanya